Kepemimpinan kepala madrasah dalam pengembangan mutu pendidikan MIN 2 Kendal

Maulida, Resty (2019) Kepemimpinan kepala madrasah dalam pengembangan mutu pendidikan MIN 2 Kendal. Undergraduate (S1) thesis, UIN Walisongo.

[thumbnail of Skripsi_1503036023_Lengkap]
Preview
Text (Skripsi_1503036023_Lengkap)
SKRIPSI_1503036023_Resty Maulida.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (2MB) | Preview

Abstract

Kepemimpinan kepala madrasah sangat penting dalam
mengembangkan mutu pendidikan di madrasah. Penelitian ini
bertujuan untuk mengetahui: 1) Bagaimana kepemimpinan kepala Madrasah dalam pengembangan mutu pendidikan MIN 2 Kendal 2) Bagaimana upaya kepala madrasah dalam pengembangan mutu pendidikan MIN 2 Kendal 3) Apakah kendala-kendala yang di hadapi kepala madrasah dalam pengembangan mutu pendidikan MIN 2 Kendal.
Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif deskriptif, data dalam penelitian ini dikumpulkan melalui metode wawancara, observasi, dokumentasi, triagulasi, serta dianalisis dengan teknik analisis deskriptif.
Pada kajian kepemimpinan kepala madrasah dalam pengembangan mutu pendidikan MIN 2 Kendal ini, menunjukan
bahwa: (1) Kepemimpinan kepala madrasah dalam pengembangan mutu pendidikan MIN 2 Kendal cukup baik. Dalam menjalankan kepemimpinannya kepala madrasah bersikap demokratis, mempunyai kompetensi, kinerja sebagai kepala sekolah, selalu menjadi teladan dan memberikan motivasi (2) Upaya Kepala madrasah dalam
pengembangan mutu pendidikan MIN 2 kendal yaitu dengan
meningkatkan kualitas guru, membuat perencanaan program,
melakukan analisis SWOT, melakukan pengawasan, evaluasi dan menjalin hubungan yang baik dengan guru, komite dan stakeholder. (3) Kedala kepala madrasah dalam pengembangan mutu pendidikan MIN 2 Kendal adalah sarana prasarana yang masih kurang, adanya kelas jauh dan kultur anak yang berbeda-beda.

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Kepemimpinan; Kepala Madrasah; Pengembangan Mutu Madrasah
Subjects: 200 Religion (Class here Comparative religion) > 290 Other religions > 297 Islam and religions originating in it > 297.7 Propagation of Islam > 297.77 Islamic religious education
300 Social sciences > 370 Education > 372 Elementary education > 372.2 Pendidikan dasar (Play gorup, TK, SD)
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 86231 - Manajemen Pendidikan Islam (Kependidikan Islam)
Depositing User: Elinda Izzatun Nada
Date Deposited: 24 Mar 2021 04:25
Last Modified: 24 Mar 2021 05:02
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/12307

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics