Pengaruh Intensitas Menghafal Al-Qur’an terhadap Moralitas Santri Remaja di Pondok Pesantren Roudlotul Qur’an Kauman Johar Semarang
Buchori, Achmad (2012) Pengaruh Intensitas Menghafal Al-Qur’an terhadap Moralitas Santri Remaja di Pondok Pesantren Roudlotul Qur’an Kauman Johar Semarang. Undergraduate (S1) thesis, IAIN Walisongo.
071111005_Coverdll.pdf - Accepted Version
Download (46kB) | Preview
071111005_Bab1.pdf - Accepted Version
Download (154kB) | Preview
071111005_Bab2.pdf - Accepted Version
Download (46kB) | Preview
071111005_Bab3.pdf - Accepted Version
Download (76kB) | Preview
071111005_Bab4.pdf - Accepted Version
Download (52kB) | Preview
071111005_Bab5.pdf - Accepted Version
Download (170kB) | Preview
071111005_Bab6.pdf - Accepted Version
Download (13kB) | Preview
071111005_Bibliografi.pdf - Bibliography
Download (14kB) | Preview
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh intensitas menghafal Al-Qur’an (X) terhadap moralitas santri remaja (Y) di Pondok Pesantren Roudlotul Qur’an Kauman Johar Semarang.
Subyek penelitian sebanyak 60 responden, pengambilan sampelnya menggunakan random sampling. Pengumpulan data X dan Y menggunakan skala. Dalam kajian hipotesis penulis menggunakan analisis regresi sederhana.
Hasil uji hipotesis regresi sederhana satu prediktor diketahui bahwa ada pengaruh internsitas hal ini berdasarkan dari analisis uji F reg (X terhadap Y) diketahui F reg =5,881, setelah dicocokkan dengan tabel F pada taraf signifikan 5 % sebesar 1.82 sedangkan pada taraf signifikan 1 % sebesar 4.99 karena F reg > F t (0.05) dan (0.01) maka signifikan. Ada pengaruh intensitas menghafal Al-Qur’an terhadap moralitas santri remaja di Pondok Pesantren Roudlotul Qur’an Kauman Johar Semarang.
F reg = 5,881 > Ft 0,05 : 1,82 = Signifikan dan hipotesis diterima.
F reg = 5,881 > Ft 0,01 : 4,99 = Signifikan dan hipotesis diterima.
Item Type: | Thesis (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Menghafal Al-Qur’an ; Moralitas Santri Remaja ; Pondok Pesantren |
Subjects: | 200 Religion (Class here Comparative religion) > 290 Other religions > 297 Islam and religions originating in it > 297.1 Sources of Islam > 297.12 Al-Quran and Hadith > 297.122 Al-Quran > 297.1224 Recitation and Reading 200 Religion (Class here Comparative religion) > 290 Other religions > 297 Islam and religions originating in it > 297.5 Islamic ethics, practice > 297.56 Specific moral issues |
Divisions: | Fakultas Dakwah dan Komunikasi > 70232 - Bimbingan dan Penyuluhan Islam (BPI) |
Depositing User: | Arman Khairon |
Date Deposited: | 25 Nov 2013 04:18 |
Last Modified: | 25 Nov 2013 04:18 |
URI: | https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/257 |
Actions (login required)
Downloads
Downloads per month over past year