Bimbingan agama Islam dalam mengatasi kecemasan beradaptasi santri di Pondok Pesantren Baiturrahmah, Karanganom, Klaten

Setiyadi, Setiyadi (2019) Bimbingan agama Islam dalam mengatasi kecemasan beradaptasi santri di Pondok Pesantren Baiturrahmah, Karanganom, Klaten. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang.

[thumbnail of skripsi_121111086_lengkap]
Preview
Text (skripsi_121111086_lengkap)
121111086_SKRIPSI.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (3MB) | Preview

Abstract

Setiyadi, “Model Bimbingan Agama Islam di Pondok Pesantren Baiturrahmah, Karanganom, Klaten”. Skripsi: Fakultas Dakwah dan Komunikasi UIN Walisongo , 2019.
Penelitian ini bertujuan untuk: (1) mendiskripsikan kondisi kecemasan yang dialami santri baru di Pondok Pesantren Baiturrahmah, Karanganom, Klaten, (2) mendiskripsikan Bentuk Bimbingan Agama Islam yang digunakan untuk santri yang mengalami kecemasan adaptasi.
Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif deskriptif yang dilakukan dengan mengambil latar belakang di Pondok Pesantren Baiturrahmah, Karanganom, Klaten. Penelitian ini menguraikan hasil yang didasarkan pada data yang diperoleh dari lapangan dengan metode observasi, wawancara, dan dokumentasi.
Hasil yang diperoleh dari penelitian ini meliputi: kondisi kecemasan dan bentuk bimbingan agam islam pada santri baru Pondok Pesantren Baiturrahmah, Karanganom, Klaten. Kondisi kecemasan meliputi kondisi kecemasan ringan, sedang, dan berat. Bentuk kecemasan ringan berupa rasa gelisah ketika memasuki lingkungan baru. Bentuk kecemasan sedang berupa perilaku menghindar dan menyendiri. Sedangakan bentuk kecemasan berat meliputi perilaku kabur dari pondok dan tindakan tanpa tujuan dan serampangan. Sedangkan data tentang bentuk bimbingan agama islam diperoleh hasil meliputi bentuk bimbingan individu, bentuk bimbingan kelompok, bentuk bimbingan belajar dan bentuk bimbingan spiritual.

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Bimbingan agama Islam; Adaptasi; Santri; Kecemasan
Subjects: 200 Religion (Class here Comparative religion) > 290 Other religions > 297 Islam and religions originating in it > 297.7 Propagation of Islam > 297.74 Dakwah
300 Social sciences > 370 Education > 371 School management; special education > 371.4 Bimbingan dan penyuluhan siswa, Bimbingan dan penyuluhan sekolah
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > 70232 - Bimbingan dan Penyuluhan Islam (BPI)
Depositing User: Maulana Handy
Date Deposited: 12 Feb 2020 06:12
Last Modified: 22 May 2021 07:02
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/10596

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics