Pengembangan radio MBS 107.80 FM berdasarkan aplikasi Android

Widyastuti, Novia (2019) Pengembangan radio MBS 107.80 FM berdasarkan aplikasi Android. Undergraduate (S1) thesis, UIN Walisongo.

[thumbnail of SKRIPSI FULL revisian.pdf]
Preview
Text
SKRIPSI FULL revisian.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (6MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini meliliki tiga tujuan utama 1) Mengembangkan aplikasi radio streaming berbasis Android sebagai media pengembangan radio di Radio MBS FM, 2) Mengetahui penilaian dari ahli materi dan ahli media aplikasi radio streaming berbasis Android mengenai kelayakan aplikasi streaming berbasis Android sebagai media pengembangan radio di Radio MBS FM, 3) Mengetahui diskripsi mahasiswa Fakultas Dakwah dan Komunikasi UIN Walosongo Semarang mengenai kelayakan aplikasi streaming berbasis Android sebagai media pengembangan radio di Radio MBS FM,. Metode penelitian yang digunakan dalam pengembangan aplikasi radio streaming berbasis Android adalah jenis penelitian pengembangan dengan metode ADDIE. Subjek penelitian yang terlibat adalah ahli media, ahli materi, dan mahasiswa fakultas dakwah dan komunikasi UIN Walosongo Semarang, sedangkan objek yang diteliti adalah kelayakan aplikasi radio streaming berbasis Android sebagai media pengembangan radio di Radio MBS FM, yang meliputi aspek kelengkapan materi, keluasan materi, file aplikasi, pengoprasian aplikasi. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan menunjukkan bahwa 1) Pengembangan aplikasi radio streaming berbasis Android menggunakan model pengembangan ADDIE yaitu analisis (analysis), desain (design), pengembangan (development), implementasi (implementation), dan evaluasi (evaluation). 2) Penilaian mahasiswa fakultas dakwah dan komunikasi yang terdiri dari 10 mahasiswa memperoleh nilai rata-rata seluruh aspek sebesar 83%. yang termasuk dalam kategori Layak. 3) Berdasarkan seluruh penilaian dari ahli media sebesar 90% , penilaian dari ahli materi sebesar 80%, maka aplikasi radio streaming berbasis Android ,Layak dipergunakan sebagai media pengembangan radio di Radio MBS FM.

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Radio streaming; Android
Subjects: 000 Computer science, information, general works > 070 News media, journalism, publishing
200 Religion (Class here Comparative religion) > 290 Other religions > 297 Islam and religions originating in it > 297.2 Islam Doctrinal Theology, Aqaid and Kalam > 297.26 Islam and secular disciplines > 297.266 Islam and technology
200 Religion (Class here Comparative religion) > 290 Other religions > 297 Islam and religions originating in it > 297.7 Propagation of Islam > 297.74 Dakwah
300 Social sciences > 380 Commerce, communications, transport > 384 Communications Telecommunication
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > 70233 - Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI)
Depositing User: Ricky Dwi Kurnianto
Date Deposited: 03 Sep 2019 09:55
Last Modified: 03 Jul 2021 04:03
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/10026

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics