Analisis SWOT pada produk tabungan haji BRI Syariah KCP Demak

Shodiqin, Muhammad Ali (2015) Analisis SWOT pada produk tabungan haji BRI Syariah KCP Demak. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang.

[thumbnail of 122503016.pdf]
Preview
Text
122503016.pdf - Accepted Version

Download (729kB) | Preview

Abstract

Bank adalah badan usaha yang menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk simpanan dan menyalurkannya dalam bentuk kredit atau bentuk lainnyadalam rangka meningkatkan taraf hidup rakyat.
Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan kejelasan mengenai bagaimana analisis tabungan haji di BRI Syariah Demak selama ini.penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif..dalam hal ini pemasaran produk yang efektif adalah pemasaran yang sesuai dengan prinsip operasional yang mengacu pada prinsip-prinsip syariah dengan media pemasaran yang efisien dan efektif dengan menekan serendah mungkin biaya pemasaran dan operasional untuk mendapatkan keuntungan yang optimal.
Untuk itu pihak BRI syariah harus menekankan kepada petugas pemasaran utuk bisa lebih giat dan fokus dalam melakukan sosialisasi kepada masyarakat utuk meningkatkan penjualan produk tabungan haji

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Additional Information: Pembimbing : Drs. Saekhu, MH.
Uncontrolled Keywords: Tabungan haji; Bank syariah; SWOT
Subjects: 200 Religion (Class here Comparative religion) > 290 Other religions > 297 Islam and religions originating in it > 297.2 Islam Doctrinal Theology, Aqaid and Kalam > 297.27 Islam and social sciences > 297.273 Islam and economics
600 Technology (Applied sciences) > 650 Management and auxiliary services > 658 General management
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > 60202 - Ekonomi Syariah (Ekonomi Islam) (S1)
Depositing User: Nur yadi
Date Deposited: 22 Sep 2015 04:24
Last Modified: 09 Jul 2021 02:22
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/4496

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics