Analisis kualitas website fakdakom.walisongo.ac.id sebagai sarana informasi akademik

Fazlurrohman, Fariz (2019) Analisis kualitas website fakdakom.walisongo.ac.id sebagai sarana informasi akademik. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang.

[thumbnail of 121211045.pdf]
Preview
Text
121211045.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (3MB) | Preview

Abstract

Kualitas sebuah website menjadi faktor penting yang harus diperhatikan dalam sebuah institusi, karena website sebuah institusi merupakan gambaran dari institusi tersebut di dunia maya. Untuk mengetahui kualitas sebuah website maka perlu dilakukan pengukuran kualitas website berdasarkan penggunanya.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana kualitas website Fakultas Dakwah dan Komunikasi.
Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik analisis deskriptif kualitatif, yaitu menggambarkan secara terperinci, menginterpretasikan dan menilai data serta kondisi objek yang ada dilapangan digambarkan dalam bentuk kalimatkalimat yang dilengkapi dengan keterangan-keterangan yang mendukung sehingga dapat dibaca dan dimengerti dengan permasalahan yang akan diangkat memungkinkan dan dapat dijelaskan dengan menggunakan metode penelitian pendekatan deskriptif.

Penilaian beberapa mahasiswa Fakultas Dakwah dan Komunikasi terhadap kualitas website fakdakom.walisongo.ac.id bernilai kurang bagus. Hal ini menunjukan bahwa kualitas website tersebut belum sesuai dengan apa yang diharapkan penggunanya.

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Website; Informasi akademik
Subjects: 000 Computer science, information, general works > 004 Computer science
200 Religion (Class here Comparative religion) > 290 Other religions > 297 Islam and religions originating in it > 297.7 Propagation of Islam > 297.74 Dakwah
300 Social sciences > 370 Education > 378 Higher education
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > 70233 - Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI)
Depositing User: Fuad Hasyim
Date Deposited: 05 Mar 2020 04:25
Last Modified: 13 Jul 2021 04:01
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/10827

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics