Studi penyelenggaraan kegitan dakwah di Pondok Pesantren Salaf Ribatul Muta'allimin Kaliwungu Kendal
Atabika, Muhammad Taqwim (2019) Studi penyelenggaraan kegitan dakwah di Pondok Pesantren Salaf Ribatul Muta'allimin Kaliwungu Kendal. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang.
121311076.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.
Download (1MB) | Preview
Abstract
Muhammad Taqwim Atabika (NIM: 1213110766). “Studi Penyelenggaraan Kegiatan Dakwah Di Pondok Pesantren Salaf Ribatul Muta’alimin Kaliwungu Kendal.
Sebelum adanya pondok pesantren di lingkunag tersebut dahulu hanyalah rumah yang digunakan untuk kegiatan mengaji harian dan itu di isi oleh Kh. Ali Abdullah dan semakin banyaknya santri dari bergai kota dan wilayah yang ikut kegiatan mengaji harian dan akhirnya beliu mempunuai keinginan atau cita-cita untuk mendirikan pondok pesantren dan setelah beliau mendirikan pondok pesantren bertambah bannyak santri dari bergai luar kota yang berdatangan. Selain sebagai tempat mengaji pondok pesantren juga digunakan untuk menimba ilmu-ilmu yang diajarkan oleh semua santri yang mondok di pondok pesanren tersebut dan di pondok pesantren juga dapat bisa digunakan untuk belajar sebagai da’i karena adanya pembelajran bergai ilmu-ilmu yang di ajarkan di pondok pesantren seprti halnya kitab ta’lim muta’allim, amrithi dan kitab-kitab lainya selain belajar juga diajarkan ilmu bermasyarakat dan didalamnya berisi tentang ajaran-ajaran agama yang bernilai Islami.
Sebagai suatu lembaga pendidikan yang independent yang tidak berafiliasi kepada suatu golongan dengan berasaskan Islam Pondok Pesantren Salaf Ribatul Muta’alimin Kaliwungu Kendal berusaha semaksimal mungkin untuk ikut serta mencerdaskan kehidupan bangsa demi terciptannya insan-insan yang kamil dan yang berilmu, beramal shalih bertakwah kepada Allah SWT untuk mencapai kebahagiaan dunia dan akhirat dengan membuat pola kegiatan dan pengajaran yang sedemikian rupa disertai pengembanagn, peningkatan, ke arah yang lebih baik.
Hsil penelitian ini adalah: (1) Penyelenggaraan kegiatan dakwah di Pondok Pesantren Salaf Ribatul Muta’limin Kaliwungu Kendal. (2) Untuk mengetahui bagaimana keberhasilan dakwahnya di Pondok Pesantren Salaf Ribatul Muta’limin Kaliwungu Kendal. Penelitian ini merupakan jenis penelitian lapangan yang menggunakan penelitian kualitatif dan penulis mengumpulkan data dengan menggunkan metode wawancara, observasi, dan dokumentasi.
Penelitian ini bertujuaan untuk mengetahui pemahaman yang mendalam tentang pelaksanaan kegiatan dakwah dan keberhasilan dakwah di pondok pesantren karena diadakannya penelitian tersebut agar penulis lebih mengethui apa yang di ajarkan
atau di sampaian ilmu-ilmu di pondok pesantren maka nantinya akab lebih memahi ajaran-ajaran di dalan pondok pesantren.
Item Type: | Thesis (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kegiatan dakwah; Pondok pesantren |
Subjects: | 200 Religion (Class here Comparative religion) > 290 Other religions > 297 Islam and religions originating in it > 297.7 Propagation of Islam > 297.74 Dakwah 200 Religion (Class here Comparative religion) > 290 Other religions > 297 Islam and religions originating in it > 297.7 Propagation of Islam > 297.77 Islamic religious education |
Divisions: | Fakultas Dakwah dan Komunikasi > 70230 - Manajemen Dakwah (MD) |
Depositing User: | Fuad Hasyim |
Date Deposited: | 06 Mar 2020 08:39 |
Last Modified: | 23 May 2021 04:41 |
URI: | https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/10848 |
Actions (login required)
Downloads
Downloads per month over past year