Pengaruh Faktor Permodalan, Kualitas Aset, dan Likuiditas terhadap Profitabilitas Bank Umum Syariah
Romdayanah, Romdayanah (2011) Pengaruh Faktor Permodalan, Kualitas Aset, dan Likuiditas terhadap Profitabilitas Bank Umum Syariah. Undergraduate (S1) thesis, IAIN Walisongo.
072411055_Coverdll.pdf - Cover Image
Download (349kB) | Preview
072411055_Bab1.pdf - Submitted Version
Download (62kB) | Preview
072411055_Bab2.pdf - Submitted Version
Download (184kB) | Preview
072411055_Bab3.pdf - Submitted Version
Download (63kB) | Preview
072411055_Bab4.pdf - Submitted Version
Download (151kB) | Preview
072411055_Bab5.pdf - Submitted Version
Download (12kB) | Preview
072411055_Bibliografi.pdf - Bibliography
Download (12kB) | Preview
Abstract
Profitabilitas harus dilihat sebagi faktor pendorong dalam memantau seluruh faktor baik kuantitatif maupun kualitaif. Seluruh faktor baik permodalan, kualitas aset, likuiditas, sensitivitas terhadap resiko pasar serta faktor manajemen diformulasikan dan dikelola agar lebih efektif untuk menghasilkan profitabilitas yangmaksimal. Apabila bank mampu menghasilkan keuntungan yang semakin meningkat dan berkesinambungan maka kepercayaan masyarakat untuk menggunakan jasa perbankan akan meningkat serta modal akan mudah didapat dari para investor karena deviden yang akan diterima investor meningkat seiring meningkatnya keuntungan bank.
Item Type: | Thesis (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Permodalan; Kualitas Aset; Likuiditas; Profitabilitas |
Subjects: | 200 Religion (Class here Comparative religion) > 290 Other religions > 297 Islam and religions originating in it > 297.2 Islam Doctrinal Theology, Aqaid and Kalam > 297.27 Islam and social sciences > 297.273 Islam and economics 300 Social sciences > 330 Economics > 332 Financial economics |
Divisions: | Fakultas Syariah dan Hukum > 60202 - Ekonomi Islam |
Depositing User: | Muhammad Qomarudin |
Date Deposited: | 13 Jan 2014 07:35 |
Last Modified: | 13 Jan 2014 07:35 |
URI: | https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/1320 |
Actions (login required)
Downloads
Downloads per month over past year