Analisis perbedaan abnormal return dan beta saham sebelum dan sesudah pengumuman stock split pada perusahaan yang terdaftar dalam Indeks Saham Syariah Indonesia tahun 2017-2020

Wafi, A. Aufal (2021) Analisis perbedaan abnormal return dan beta saham sebelum dan sesudah pengumuman stock split pada perusahaan yang terdaftar dalam Indeks Saham Syariah Indonesia tahun 2017-2020. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang.

[thumbnail of Skripsi_1605026054_A_Aufal_Wafi] Text (Skripsi_1605026054_A_Aufal_Wafi)
Skripsi_1605026054_A_Aufal_Wafi.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menemukan bukti empiris mengenai dampak pegumuman stock split terhadap perbedaan abnormal return dan beta saham perusahaan-perusahan yang tercatat pada Indeks Saham Syariah Indonesia (ISSI) di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada periode 2017-2020.Metode penelitian yang digunakan ialah metode komparatif. perusahaan yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaaan yang terdaftar pada Indeks Saham Syariah Indonesia tahun 2017-2020. Terpilih 15 perusahaan menggunakan metode purposive sampling sebagai metode pengambilan sampel dari perusahaan yang terdaftar dan tercatat melakukan stock split. Sumber data informasi diambil di Bursa Efek Indonesia, dan situs Yahoo Finance. Analisis data yang digunakan meliputi uji statistik deskriptif, uji normalitas menggunakan Kolmogorov-s dan paired sample t-test untuk uji beda dengan signifikansi 5%.Menurut hasil penelitian ini tidak ada perubahan signifikan pada abnormal return sebelum dan sesudah kondisi stock split dan tidak ada perubahan signifikan pada beta saham sebelum dan sesudah stock split.

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Abnormal return; Beta saham; Stock split; Indeks Saham Syariah Indonesia
Subjects: 200 Religion (Class here Comparative religion) > 290 Other religions > 297 Islam and religions originating in it > 297.2 Islam Doctrinal Theology, Aqaid and Kalam > 297.27 Islam and social sciences > 297.273 Islam and economics
300 Social sciences > 330 Economics > 332 Financial economics > 332.6 Investasi
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > 60202 - Ekonomi Syariah (Ekonomi Islam) (S1)
Depositing User: Miswan Miswan
Date Deposited: 25 Jul 2022 02:56
Last Modified: 25 Jul 2022 02:56
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/16471

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics