Pengaruh zakat community development (ZCD) BAZNAS dan tingkat ekonomi terhadap kesadaran masyarakat membayar zakat, infaq, shadaqah : studi kasus pembudidaya kerang di Desa Bedono Kecamatan Sayung Demak

Kharisuddin, Muhammad (2022) Pengaruh zakat community development (ZCD) BAZNAS dan tingkat ekonomi terhadap kesadaran masyarakat membayar zakat, infaq, shadaqah : studi kasus pembudidaya kerang di Desa Bedono Kecamatan Sayung Demak. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang.

[thumbnail of Skripsi_1505026168_Muhammad_Kharisuddin] Text (Skripsi_1505026168_Muhammad_Kharisuddin)
Skripsi_1505026168_Muhammad_Kharisuddin.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (2MB)

Abstract

Zakat Community Development (ZCD) yaitu kegiatan yang mengintegrasikan program-program untuk mengatasi masalah kesehatan, pendidikan, ekonomi dan masalah sosial dengan menggunakan dana Zakat Infak Shodaqoh. Pendekatan program ini terdiri atas pendekatan komunitas yaitu pendekatan kelompok masyarakat yang terorganisir dan memiliki kesamaan aktifitas, pendekatan kewilayahan. Tujuan dalam penelitian ini yaitu untuk mengetahui pengaruh ZDC dan tingkat ekonomi terhadap kesadaran masyarakat dalam membayar zakat, infaq dan shodaqoh. Penelitian ini menggunakan metode penelitian ini yaitu penelitian kuantitatif dengan analisis regresi linier berganda. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah kuisioner, observasi dan dokumentasi. Jumlah sampel sejumlah 60 orang. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel zakat community development dan tingkat ekonomi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kesadaran masyarakat membayar zakat, infaq, dan shadaqah pembudidaya kerang di Desa Bedono Kecamatan Sayung Demak.

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Zakat community development; Tingkat ekonomi; Kesadaran masyarakat; Zakat; Infaq; Shadaqah
Subjects: 200 Religion (Class here Comparative religion) > 290 Other religions > 297 Islam and religions originating in it > 297.5 Islamic ethics, practice > 297.54 Zakat (Wakaf, Hibah, Infak, Sedekah, dll.)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > 60202 - Ekonomi Syariah (Ekonomi Islam) (S1)
Depositing User: Chantika Khoirunnisaa
Date Deposited: 10 Oct 2022 09:05
Last Modified: 10 Oct 2022 09:05
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/17209

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics