Analisis periodisasi gerhana dalam histori gerhana majmu’ Kitab Primbon Sembahyang

Oktiana, Siti Litsa (2022) Analisis periodisasi gerhana dalam histori gerhana majmu’ Kitab Primbon Sembahyang. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang.

[thumbnail of Skripsi_1702046041_Siti_Litsa_Oktiana] Text (Skripsi_1702046041_Siti_Litsa_Oktiana)
Skripsi_1702046041_Siti_Litsa_Oktiana.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (3MB)

Abstract

Fenomena alam yang menjadi kajian penelitian dalam kelimuan falak salah satunya adalah gerhana. Peristiwa gerhana di masa kini sudah dapat diketahui melalui beberapa perhitungan yang banyak diterangkan dalam berbagai kitab falak maupun buku-buku astronomi. Salah satunya terdapat dalam Majmu’ Kitab Primbon Sembahyang yang diterbitkan oleh Maktabah Muhammad bin Ahmad bin Nabhan Wa Auladihi, Surabaya.
Gerhana dalam Majmu’ Kitab primbon Sembahyang dijelaskan secara ringkas dan disertai dengan almanak perhitungan kalendernya. Dari almanak ini dapat dikembangkan kajian mengenai pola gerhana dan periodisasi gerhana.
Penelitian ini merupakan jenis penelitian kualitatif dengan kajian penelitian kepustakaan (library research). Dan proses analisis ini menggunakan deskriptif analitis dan verifikatif analitis.
Penelitian ini menghasilkan temuan berikut: Pertama, Gerhana dalam Kitab Primbon Sembahyang mempunyai pola periodisasi exeligmos. Di mana exeligmos ini akan terjadi di setiap nomor seri saros gerhana. Nomor seri saros yang sama akan muncul kembali secara berkala dan deret Saros kembali ke wilayah geografis yang kira-kira sama setiap tiga periode Saros (54 tahun 34 hari). Kedua, Setiap nama tahun yang sama (Alif, Ha, Dal, Ba, dan Wawu) ditemukan terdapat lima kali kemunculan seri saros yang sama. Artinya sepanjang Periode Aboge gerhana bulan pada windu pertama dapat muncul kembali pada windu kedelapan, dan seterusnya hingga selesai 120 tahun

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Kitab Primbon Sembahyang; Pola gerhana; Periodisasi gerhana
Subjects: 200 Religion (Class here Comparative religion) > 290 Other religions > 297 Islam and religions originating in it > 297.2 Islam Doctrinal Theology, Aqaid and Kalam > 297.26 Islam and secular disciplines > 297.265 Islam and natural science (Incl. Islamic Astronomy/Ilmu Falak)
500 Natural sciences and mathematics > 520 Astronomy and allied sciences > 523 Specific celestial bodies and phenomena
Divisions: Fakultas Syariah dan Hukum > 50202 - Ilmu Falak
Depositing User: Erica Visiyam
Date Deposited: 25 Oct 2022 02:59
Last Modified: 25 Oct 2022 02:59
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/17472

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics