Peran BMT Bina Ummat Sejahtera (BUS) cabang Sumber kabupaten Rembang dalam pemberdayaan usaha mikro kecil

Nuraenni, Enni (2013) Peran BMT Bina Ummat Sejahtera (BUS) cabang Sumber kabupaten Rembang dalam pemberdayaan usaha mikro kecil. Undergraduate (S1) thesis, IAIN Walisongo.

[thumbnail of 092411050_Coverdll.pdf]
Preview
Text
092411050_Coverdll.pdf - Accepted Version

Download (820kB) | Preview
[thumbnail of 092411050_Bab1.pdf]
Preview
Text
092411050_Bab1.pdf - Accepted Version

Download (44kB) | Preview
[thumbnail of 092411050_Bab2.pdf]
Preview
Text
092411050_Bab2.pdf - Accepted Version

Download (116kB) | Preview
[thumbnail of 092411050_Bab3.pdf]
Preview
Text
092411050_Bab3.pdf - Accepted Version

Download (88kB) | Preview
[thumbnail of 092411050_Bab4.pdf]
Preview
Text
092411050_Bab4.pdf - Accepted Version

Download (11kB) | Preview
[thumbnail of 092411050_Bab5.pdf]
Preview
Text
092411050_Bab5.pdf - Accepted Version

Download (8kB) | Preview
[thumbnail of 092411050_Bibliografi.pdf]
Preview
Text
092411050_Bibliografi.pdf - Bibliography

Download (10kB) | Preview

Abstract

BMT Bina Ummat Sejahtera merupakan Lembaga Keuangan Syariah di Kabupaten Rembang Kota Lasem yang berdiri sejak tahun 1996. BMT Bina Ummat Sejahtera ini mempunya banyak kantor operasional yang salah satunya berada di Kecamatan Sumber Kabupaten Rembang.
BMT Bina Ummat Sejahtera mengeluarkan bermacam-macam produk yang mempunyai keunggulan masing-masing. Produk simpanannya yaitu Si Sidik, Si Rela, Si Suka, Si Tara, Si Haji, Si Marwah, Si Aqur, Si Kreasi. Sedangkan produk pembiayaannya yaitu pembiayaan Mudhorobah, Bai Bitsaman Ajil, Qordhul Hasan, dan Ijaroh.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana peran BMT Bina Ummat Sejahtera dalam pemberdayaan usaha mikro kecil yang ada di daerah Sumber.
Jenis penelitian ini menggunakan penelitian lapangan. Oleh karena itu metode yang digunakan pada intinya adalah metode field research yaitu penelitian yang dilakukan ditempat atau medan terjadinya permaslahan-permasalahan. Dengan data yang diperoleh dari dokumentasi-dokumentasi, observasi, dan wawancara dari penelitian dengan metode tersebut dapat diketahui peranan BMT Bina Ummat Sejahtera Dalam Pemberdayaan Usaha Mikro Kecil.
BMT Bina Ummat Sejahtera Sangat berperan dalam pemberdayaan usaha mikro kecil di daerah Sumber, dengan adanya pembiayaan-pembiayaan yang telah ditawarkan untuk modal usaha bagi para pengusaha mikro kecil yang ada di daerah Sumber. Selain pembiayaan BMT Bina Ummat sejahtera juga menawarkan produk simpanan yang menguntungkan bagi para anggota yang ada di daerah Sumber. Karena dengan pembiayaan-pembiayaan dan simpanan yang telah ditawarkan oleh BMT Bina Ummat Sejahtera menurut masyarakat di daerah Sumber sangat mudah dan menguntungkan. Selain pembiayaan dan simpanan BMT bina Ummat Sejahtera juga melakukan pembinaan dan pendampingan terhadap anggota melalui bimbingan dan bantuan penguatan untuk menumbuhkan dan meningkatkan kemampuan usaha mikro kecil agar menjadi usaha yang tangguh dan mandiri.

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Bank Muamalah wa Tamwil (BMT); Pemberdayaan Usaha Kecil
Subjects: 200 Religion (Class here Comparative religion) > 290 Other religions > 297 Islam and religions originating in it > 297.2 Islam Doctrinal Theology, Aqaid and Kalam > 297.27 Islam and social sciences > 297.273 Islam and economics
300 Social sciences > 330 Economics > 338 Production
Divisions: Fakultas Syariah dan Hukum > 60202 - Ekonomi Islam
Depositing User: Nur yadi
Date Deposited: 03 Apr 2014 07:01
Last Modified: 03 Apr 2014 07:01
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/1796

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics