Implementasi metode role playing dalam meningkatkan keterampilan berbicara siswa kelas III di MI Walisongo Jerakah tahun ajaran 2021/2022

Adela, Fina Marliana (2022) Implementasi metode role playing dalam meningkatkan keterampilan berbicara siswa kelas III di MI Walisongo Jerakah tahun ajaran 2021/2022. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang.

[thumbnail of Skripsi_1803096075_Fin_ Marliana _Adela] Text (Skripsi_1803096075_Fin_ Marliana _Adela)
Skripsi_1803096075_Fin_ Marliana _Adela.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (5MB)

Abstract

Skripsi ini membahas tentang Implementasi Metode Role Playing dalam Meningkatkan Keterampilan Berbicara Siswa Kelas III di MI Walisongo Jerakah Tahun Ajaran 2021/2022. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif lapangan. Tempat yang penulis pilih adalah MI Walisongo Jerakah, Tugu, Semarang dengan menggunakan jenis penelitian kualitatif deskriptif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara, observasi, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Uji keabsahan data menggunakan triangulasi.
Hasil penelitian yang peneliti lakukan di MI Walisongo Jerakah bahwa penerapan metode bermain telah dilaksanakan sesuai dengan langkah-langkah dalam bermain peran yakni dimulai dari guru memilih tema, membuat naskah skenario dan menjelaskan teknik bermain, menyediakan media dan alat peraga, menentukan peran siswa yang bermain, mendiskusikan nilai-nilai yang terkandung, dan terakhir mengevaluasi hasil dari kegiatan bermain peran. Kemudian hasil analisis data keterampilan berbicara siswa menunjukkan peningkatan dalam aspek pelafalan, aspek kelancaran, aspek isi pembicaraan, aspek bahasa tubuh, dan aspek pemahaman.

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Metode bermain peran; keterampilan berbicara; bahasa Indonesia
Subjects: 300 Social sciences > 370 Education > 371 School management; special education > 371.3 Metode, kegiatan belajar mengajar; metode pembelajaran
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 86232 - Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: Erica Visiyam
Date Deposited: 26 Nov 2022 06:43
Last Modified: 26 Nov 2022 06:43
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/18068

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics