Konsep pendidikan Islam menurut Hasan Langgulung

Ulfiani, Ulfiani (2022) Konsep pendidikan Islam menurut Hasan Langgulung. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang.

[thumbnail of Skripsi_1503016138_Ulfiani_lengkap] Text (Skripsi_1503016138_Ulfiani_lengkap)
1503016138_Ulfiani_lengkap tugas akhir - Hanafi(1).pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (1MB)

Abstract

Pada penulisan ini akan membahas mengenai konsep pendidikan Islam menurut Hasan Langgulung. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui konsep pendidikan Islam menurut Hasan Langgulung itu, dan untuk mengaktualisasikan konsep pendidikan menurut Hasan Langgulung. Hasan Langgulung merupakan tokoh yang sangat dihormati di kalangan pelajar indonesia terlebih dalam hal tentang pendidikan Islam dan psikologi, penelitian dilakukan dengan menggunakan metode jenis kualitatif library, bersifat deskriptif kualitatif. Pengumpulan data dilakukan dengan mengambil sumber primer dari karya berupa buku-buku Hasan Langgulung, dan data sekunder dari literasi-literasi yang menguatkan materi judul skripsi. Teknik pengumpulan data menggunakan library research, teknik keabsahan data menggunakan triangulasi sumber, teknik analisis data menggunakan teknik reduksi data, penyajian data, penarikan kesimpulan dan verifikasi.
Hasil penelitian menggambarkan bahwa konsep pendidikan Islam menurut Langgulung dapat dibagi menjadi tiga segi yaitu dari segi individu (dalam diri manusia), segi masyarakat(pewarisan budaya), interaksi potensi dan budaya. Pendidikan Islam juga harus sesuai dengan apa yang menjadi tujuan dan dibekali dengan asas dalam pelaksaannya. Hasil yang kedua yaitu tentang aktualisasi konsep pendidikan Islam oleh Hasan Langgulung dilakukan dengan cara memahami poensi diri yang ada didalam diri sendiri, penempatan posisi individu di dalam masyarakat dan sumbangsih individu terhadap masyarakat.

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Konsep pendidikan Islam; Hasan Langgulung; Potensi
Subjects: 300 Social sciences > 370 Education
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 86208 - Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Fahrurozi Fahrurozi
Date Deposited: 06 Feb 2023 04:45
Last Modified: 06 Feb 2023 04:45
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/19140

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics