Pergeseran pelaksanaan tradisi komunal akibat pergeseran pemaknaan : studi pada tradisi sedekah bumi di Desa Sumberejo Kecamatan Japah Kabupaten Blora

Rinjawati, Rinjawati (2022) Pergeseran pelaksanaan tradisi komunal akibat pergeseran pemaknaan : studi pada tradisi sedekah bumi di Desa Sumberejo Kecamatan Japah Kabupaten Blora. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang.

[thumbnail of Skripsi_1806026018_Rinjawati] Text (Skripsi_1806026018_Rinjawati)
Skripsi_1806026018_Rinjawati.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (2MB)

Abstract

Pergeseran tradisi merupakan sesuatu yang tidak bisa dielakan, terkait dengan masa saat ini, mengetahui tradisi sedekah bumi pada masa sebelumnya, dan Alasan masyarakat tetap melaksanakan tradisi sedekah bumi masih dilakukan sampai perubahan waktu serta regenerasi pada masyarakat. Perubahan yang terjadi mengakibatkan baik praktik maupun waktu sebuah tradisi dilakukan menjadi berubah. Berdasrkan statmen itu peneliti ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana tradisi sedekah bumi pada sekarang.
Penelitian ini mengunakan metode kualitatif. Tempat penelitian dilaksanakan di Desa Sumberejo, Kecamatan Japah, Kabupaten Blora. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini diperoleh dengan observasi partisipasi, wawancara tidak terstruktur dengan sesepuh, aparat desa, dan warga Desa Sumberejo yang terlibat serta memiliki informasi tentang tradisi sedekah bumi di Desa Sumberejo. Instrumen penelitian ini adalah peneliti peneliti menggunakan alat bantu perekam, catatan lapangan, kajian pustaka, juranal, artikel yang bersangkutan dengan penelitian ini. Dalam menganalisis data, penelitian ini mengunakan analisis data kualitatif yang mengkoordinasi data lapangan dan mengolahnya menjadi satu kesatuan yang dapat diceritakan dalam penulisan ini.
Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa bentuk pergeseran makna tradisi sedekah bumi di Desa Sumberejo Kecamatan Japah Kabupaten Blora mengalami pergesran yang dulunya perayaan tradisi sedekah bumi sebagai wujud syukur yang dihaturkan kepada danyang dan dianggap sakral oleh masyarakat akan tetapi perayaan tradisi sedekah bumi pada masa sekarang sebagai bentuk rasa syukur kepada Allah dan perayaan tradisi sedekah bumi digunakan sebagai hiburan bagi masyarakat. Faktor masyarakat tetap melaksanakan tradisi sedekah bumi adanya faktor sosial budaya dan faktor ekonomi.

ABSTRACT:
The shift in tradition is something that cannot be avoided, related to the current era, knowing the tradition of almsgiving in the past, and the reasons why people continue to carry out the almsgiving earth tradition are still being carried out until the time changes and the community regenerates. Changes that occur cause both the practice and the time a tradition is carried out to change. Based on that statement, this researcher aims to find out how the earth's alms tradition is today.
This study uses pah District, Blora Regency. Data collection techniques in this study were oqualitative methods. The location of the research was carried out in Sumberejo Village, Jabtained by participatory observation, unstructured interviews with elders, village officials, and residents of Sumberejo Village who were involved and had information about the earth alms tradition in Sumberejo Village. The research instrument for this research was researchers using recording aids, field notes, literature reviews, journals, articles related to this research. In analyzing the data, this study uses qualitative data analysis which coordinates field data and processes them into a single unit that can be described in this paper.
The results of this study indicate that the form of a shift in the meaning of the almsgiving tradition in Sumberejo Village, Japah Subdistrict, Blora Regency has experienced a shift from the former celebration of the almsgiving tradition as a form of gratitude offered to danyang and considered sacred by the community, but the celebration of the almsgiving tradition today is a form of thanksgiving to Allah and the celebration of the tradition of alms giving is used as entertainment for the community. Community factors continue to carry out the tradition of earth alms there are socio-cultural factors and economic factors.

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Pergeseran makna; Tradisi komunal; Sedekah bumi
Subjects: 300 Social sciences > 303 Social processes > 303.4 Social change
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Politik > 69201 - Sosiologi
Depositing User: Miswan Miswan
Date Deposited: 13 Mar 2023 09:27
Last Modified: 13 Mar 2023 09:27
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/19429

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics