Pengaruh model pembelajaran problem based learning terhadap kemempuan kognitif siswa kelas iv muatan IPA sumber energi di MI Miftahus Sibyan

Safitri, Nofa Indah (2023) Pengaruh model pembelajaran problem based learning terhadap kemempuan kognitif siswa kelas iv muatan IPA sumber energi di MI Miftahus Sibyan. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang.

[thumbnail of Skripsi_1803096032_Nofa Indah Safitri_Lengkap] Text (Skripsi_1803096032_Nofa Indah Safitri_Lengkap)
1803096032_NOFA INDAH SAFITRI_FULL SKRIPSI - Nofa Indah Safitri.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran problem based learning terhadap kemampuan kognitif siswa kelas IV muatan IPA sumber energi di MI Miftahus Sibyan, Penelitian ini merupakan peneitian kuantitatif eksperimen, dengan desain posttest only control design. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara, tes, observasi, dokumentasi. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas IV di Madrasah Ibtidaiyah Miftahus Syibyan. Kelas IV A sebanyak 31 siswa menjadi kelas eksperimen dan kelas B sebanyak 28 menjadi kelas kontrol, dikarenakan jumlah siswa IV sebanyak 59 siswa maka peneliti menggunakan penelitian pupulasi.
Data yang terkumpul dianalisis dengan menggunakan analisis statistic perbedaan rata-rata yaitu analisis uji t test berdasarkan hasil posttest yang dilakukan, nilai kelas eksperimen diperoleh rata-rata 70, sedangkan kelas kontrol diperoleh rata-rata 67. Selanjutnya pada perhitungan perbedaan dua rata-rata dengan menggunakan uji-t diperoleh thitung = 3,5798 sedangkan ttabel = 1,6720, karena thitung > ttabel maka signifikan dan hipotesis yang diajukan diterima. Pada uji regresi linier didapat korelasi 0,7199 termasuk nilai berinterpretasi Cukup. Dengan kata lain, ada pengaruh model pembelajaran Problem Based Learning terhadap kemampuan kognitif siswa pada siswa kelas IV di Madrasah Ibtidaiyah Miftahus Syibyan.

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Pengaruh; Model pembelajaran; Problem based learning; Kemampuan kognitif; Siswa
Subjects: 300 Social sciences > 370 Education > 371 School management; special education > 371.3 Metode, kegiatan belajar mengajar; metode pembelajaran
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 86232 - Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: Fahrurozi Fahrurozi
Date Deposited: 14 Jul 2023 09:35
Last Modified: 14 Jul 2023 09:35
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/20043

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics