Dampak keberadaan pasar modern terhadap pendapatan para pedagang ritel tradisional dalam perspektif ekonomi Islam : studi kasus pada pedagang ritel Pasar Kliwon dan ritel modern di wilayah Kudus

Showabi, Muhammad Zaki (2023) Dampak keberadaan pasar modern terhadap pendapatan para pedagang ritel tradisional dalam perspektif ekonomi Islam : studi kasus pada pedagang ritel Pasar Kliwon dan ritel modern di wilayah Kudus. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang.

[thumbnail of Skripsi_1905026117_M_Zaki_Showabi] Text (Skripsi_1905026117_M_Zaki_Showabi)
Skripsi_1905026117_M_Zaki_Showabi.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (3MB)

Abstract

ABSTRAK
Industri ritel di Indonesia semakin berkembang dari waktu ke waktu. Industri ritel semata timbul karna perubahan pendapatan masyarakat yang mempengaruhi kebutuhannya. Dampak keberadaan pasar modern di Indonesia yang berkembang sangat pesat dirasakan oleh para pedagang ritel tradisional dimana berdampak pada pendapatan usaha ritel tradisional. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dampak keberadaan pasar modern terhadap pendapatan para pedagang ritel tradisonal di Pasar Kliwon Kabupaten Kudus.
Adapun jenis penelitian ini menggunakan Field Research (Penelitian Lapangan) dan bersifat Deskriptif Kualitatif. Sumber data yang digunakan penelitian ini adalah sumber data primer dan sekunder. Adapun teknik pengumpulan data pada penelitian ini dengan mengumpulkan data melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi.
Perubahan jumlah kuantitas pembeli mmenunjukkan keadaan yang tidak menguntungkan bagi pedagang ritel tradisional, serta diketahui mengalami penurunan pendapatan sejak hadirnya pasar modern. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan di Pasar Kliwon Kabupaten Kudus ini dapat disimpulkan bahwa pendapatan yang diperoleh pedagang ritel tradisional mengalami penurunan akibat adanya pasar modern.
ABSTRACT
The retail industry in Indonesia is growing from time to time. The retail industry only arises because of changes in people's incomes that affect their needs. The impact of the existence of a modern market in Indonesia which is growing very rapidly is felt by traditional retail traders which has an impact on the income of traditional retail businesses. This study aims to determine the impact of the existence of modern markets on the income of traditional retail traders in Kliwon Market, Kudus Regency.
This type of research uses Field Research and is descriptive qualitative. The data sources used in this research are primary and secondary data sources. As for data collection techniques in this study by collecting data through observation, interviews, and documentation.
Changes in the number of buyers indicate unfavorable conditions for traditional retailers, and are known to have experienced a decrease in income since the presence of the modern market. Based on the results of research conducted at the Kliwon Market in Kudus Regency, it can be concluded that the income earned by traditional retail traders has decreased due to the existence of modern markets.

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Pasar Modern; Pendapatan; Ritel Tradisional.
Subjects: 200 Religion (Class here Comparative religion) > 290 Other religions > 297 Islam and religions originating in it > 297.2 Islam Doctrinal Theology, Aqaid and Kalam > 297.27 Islam and social sciences > 297.273 Islam and economics
300 Social sciences > 330 Economics
300 Social sciences > 380 Commerce, communications, transport > 381 Internal commerce (Domestic trade)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > 60202 - Ekonomi Syariah (Ekonomi Islam) (S1)
Depositing User: Muhammad Mikail Azka
Date Deposited: 29 Jul 2023 04:30
Last Modified: 29 Jul 2023 04:30
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/20177

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics