Tata kelola penanggulangan pandemi covid-19 : studi kasus elit lokal Desa Kedungreja Kecamatan Kedungreja Kabupaten Cilacap

Sumantro, Fauzaan Arif (2023) Tata kelola penanggulangan pandemi covid-19 : studi kasus elit lokal Desa Kedungreja Kecamatan Kedungreja Kabupaten Cilacap. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang.

[thumbnail of Skripsi_1906016059_Fauzaan_Arif_Sumanto] Text (Skripsi_1906016059_Fauzaan_Arif_Sumanto)
Skripsi_1906016059_Fauzaan_Arif_Sumanto.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (2MB)

Abstract

Desa Kedungreja merupakan salah satu desa yang berada di kecamatanKedungreja, kabupaten Cilacap, Provinsi Jawa Tengah.Desa Kedungreja sendiri karena merupakan Desa yang tergolong Luas.yang berada di Kemacatan Kedungreja.dan letaknya berada di pusat kecamatan,selain itu Desa Kedungreja juga memiliki pusat Kawasan ekonomi di Pasar Mingguan sebagai pusatnya,untuk pusat pemerintahanya juga terletak di Desa Kedungreja. Desa Kedungreja juga merupakan desa dengan angka penurunan kasus Covid-19 yang cukup signifikan
Jenis penelitian ini merupakan kualitatif dengan pendekatan studi kasu.Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi dan dokumentasi. Dan unutk analisas data yaitu dengan empat tahap, menelaah data, reduksi data, penyusunan dan penyajian, pemerikasaan keabsahaan dan penarikan kesimpulan. Teori yang digunakan dalam analisa adalah Collaborative Governance oleh Ansell dan Gash.
Hasil penelitian ini juga menunjukan menurut informasi dari Puskesamas Kedungreja, Kasus Covid-19 pertama yang terdeteksi di wilayah Kedungreja adalah di Dusun Tegalak. Dikarenakan Covid-19 yang semakin merebak di Kecamatan Kedungreje khususnya Desa Kedungreja, Lalu di bentuk Tim Satgas Penangan Covid-19 Desa Kedungreja yang merupakam bagian dari Satgas Penangan Covid-19 Desa Kedungreja yang terdiri dari para Elit Pemerintah dan Non-Pemerintah yang ada di Desa Kedungreja Adi Purnawan, Danramil 12 Kapten Inf. Tasino, Kapolsek AKP Suparjo dan Eko Mulyono , tokoh agama , dan tokoh masyarakat. Dalam upaya untuk menangani pandemi Covid-19, peran Elit lokal desa sangat penting untuk membantu pemerintah dalam mengendalikan penyebaran virus dan memastikan kesehatan masyarakat. Dengan menggunakan kekuasaan dan sumber daya yang dimiliki, para Elit Desa dapat bekerja sama dengan masyarakat dan Elit lainnya untuk membangun strategi yang efektif dan kolaborasi dalam memerangi pandemi ini.Sehingga Penanggulangan Covid-19 di Kedungreja pada rentang waktu 2020 sampai 2022 terbilang cukup baik dan strategi yang cukup sukses sehingga penekanan terhadap angka positif Covid-19 di Kedungreja dapat semakin rendah dari bulan-ke bulan. Hal ini penanggulangan Covid di Kedungreja tidak terlepas dari peran Elite-elite lokal di Desa Kedungreja, baik Elite Local Goverment maupun Elite Local Non-Government.

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Tata Kelola; Collaborative Governance; Elit desa; Penanggulangan Covid-19
Subjects: 300 Social sciences > 350 Public administration > 352 Of local governments
300 Social sciences > 360 Social services; association > 363 Other social problems and services
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Politik > 67201 - Ilmu Politik
Depositing User: Rahmat Darmawan Nitimartono
Date Deposited: 09 Aug 2023 07:54
Last Modified: 09 Aug 2023 07:54
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/20470

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics