Perancangan sports and community center di Bandar Lampung dengan pendekatan arsitektur hijau
Fitriani, Nurul (2023) Perancangan sports and community center di Bandar Lampung dengan pendekatan arsitektur hijau. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang.
1804056001_Nurul Fitriani_LENGKAP TUGAS AKHIR - Nurul Fitriani.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.
Download (13MB)
Abstract
Skripsi Perancangan Sports and Community Center di Bandar Lampung dengan Pendekatan Arsitektur Hijau, merupakan salah satu tahapan yang di lakukan oleh mahasiswa akhir pada prodi Ilmu Seni dan Arsitektur Islam, yang kemudian di lanjut dengan tugas akhir (TA). Tujuan dari penulisan ini yaitu untuk mendisain bangunan yang dapat mewadahi kegiatan masyarakat di Bandar Lampung serta dapat memberikan dampak positif secara jasmani maupun rohani.
Untuk mendapatkan hasil yang baik, maka penulis melakukan penelitian kualitatif berupa obserfasi terhadap lingkungan. Kemudian di lanjutkan dengan studi kasus terhadap contoh bangunan yang memiliki pendekatan yang mirip. Setelah melakukan observasi dan studi kasus di lanjutkan dengan mendesain bangunan Sports and Community Center dengan mempertimbangkan data yang telah di miliki. Pada saat di desain segala akses yang berhubungan dengan bangunan ini akan di tuangkan, baik dari segi arah matahari, sirkulasi kendaraan dan manusia, dll.
Hasil dari penelitian ini berupa ide ide dan Analisa dari penulis, berupa penjelasan dan gambar mengenai desain dari kantor perkim. Hasil final ini nantinya akan di lanjutkan dengan desain 2D dan 3D untuk lebih merealisasikan agar para pembaca dan orang yang melihat dapat lebih memahami dalam bentuk gambar kerja.
Item Type: | Thesis (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Sports and community center;i Bandar Lampung; Arsitektur hijau |
Subjects: | 700 The arts > 720 Architecture > 725 Public structures |
Divisions: | Fakultas Ushuluddin dan Humaniora > 23201 - Ilmu Seni dan Arsitektur Islam |
Depositing User: | Fahrurozi Fahrurozi |
Date Deposited: | 11 Aug 2023 02:23 |
Last Modified: | 11 Aug 2023 02:23 |
URI: | https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/20528 |
Actions (login required)
Downloads
Downloads per month over past year