Tinjauan hukum Islam terhadap transaksi mata uang kripto pada aplikasi ajaib kripto

Muzamziyah, Lulu’ Isro’atum (2022) Tinjauan hukum Islam terhadap transaksi mata uang kripto pada aplikasi ajaib kripto. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang.

[thumbnail of Skripsi_1902036173_Lulu’_Isro’atum_Muzamziyah] Text (Skripsi_1902036173_Lulu’_Isro’atum_Muzamziyah)
1902036173_LULU_ ISRO_ATUM MUZAMZIYAH_FULL_Skripsi - 173_Luluk Muzamziyah.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (1MB)

Abstract

Mata uang kripto adalah aset digital yang mengunakan sistem kriptografi dalam transaksinya, dalam transaksinya dapat dilakukan dengan cara peer to peer. Mata uang kripto ini tidak memiliki bentuk fisik sebagai mata uang kartal.
Penelitian ini akan mencari tahu bagaimana tinjauan hukum islam terhadap transaksi mata uang kripto pada aplikasi Ajaib Kripto, apakah informasi yang diberikan oleh pihak ajaib terkait cara bertransaksi masih kurang jelas serta dalam ketentuan hukum islam dalam pelaksanaanya masih belum sesuai dengan syariat-syariat islam.
Dari permasalahan yang ada, penulis manarik kesimpulan bahwa transaksi mengunakan kripto menurut Fatwa majelis ulama Indonesia ( MUI ) dan juga dalam Bahtsul Masail para ulama dan dalam undang-undang dan juga peraturan Bank Indonesia secara resmi itu tidak di perboleh kan atau tidak sah mengunkan atau bertransaksi dengan mata uang kripto. Menurut dari pandangan dari beberapa ulama mata uang kripto itu termasuk komoditi atau asset digital yang tidak sah untuk di perjual belikan.

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Mata uang kripto; aplikasi ajaib kripto; emoney
Subjects: 300 Social sciences > 340 Law > 343 Military, tax, trade, industrial law
Divisions: Fakultas Syariah dan Hukum > 74234 - Hukum Ekonomi Syariah (Muamalah)
Depositing User: Bahrul Ulumi
Date Deposited: 02 Sep 2023 04:09
Last Modified: 02 Sep 2023 04:09
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/20938

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics