Pengaruh model learning cycle 5e terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPA materi perubahan lingkungan fisik kelas IV di SDIT Fattahillah Jakarta tahun ajaran 2022/2023

Ramadhinni, Firsty Salsabillah (2023) Pengaruh model learning cycle 5e terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPA materi perubahan lingkungan fisik kelas IV di SDIT Fattahillah Jakarta tahun ajaran 2022/2023. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo.

[thumbnail of Skripsi_1803096046_Firsty Salsabillah Ramadhinni_Lengkap] Text (Skripsi_1803096046_Firsty Salsabillah Ramadhinni_Lengkap)
Skripsi_1803096046_Firsty Salsabillah Ramadhinni_Lengkap.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (1MB)

Abstract

Penelitian bertujuan untuk mengetahui pengaruh hasil belajar IPA pada materi perubahan lingkungan fisik peserta didik SDIT Fattahillah Jakarta Kelas IV melalui model Learning Cycle 5E. Sampel penelitian ini peserta didik kelas IV SDIT Fattahillah Jakarta. Penelitian kuantitatif dengan desain peneltian Quasi Eksperimen Design, pendekatan nonequivalent Group. Pengambilan sampel teknik sampel jenuh. Teori yang digunakan teori kognitif dan efektif. Hasil penelitian dilihat dari
Hasil posttest kelas IV kelas eksperimen nilai rata-rata 72.666 sedangkan hasil posttest pada kelas IV kelas kontrol nilai rata-rata 44.3. Hasil hipotesis uji “t” terhadap kedua kelompok yang diperoleh, thitung > ttabel (12.533 > 2.00) yang berarti hasil belajar IPA siswa kelas IV SDIT Fattahillah Jakarta menggunakan model learning cycle 5E lebih tinggi dibanding model konvesional. Teknik analisis regresi sederhana, persamaan linier hasil Y=32.5174 + 6126x. Signifikasi persamaan regresi nilai 0,41428 > 0,05 maka Ho ditolak dan Ha diterima. Disimpulkan X (learning cycle 5e) dan Y (hasil belajar peserta didik) berpengaruh signifikan. Uji korelasi determinasi memiliki nilai R square yaitu 23 % pengaruh variabel bebas (learning cycle 5e) terhadap variabel terikat (hasil belajar peserta didik).

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Hasil belajar; IPA; Learning cycle 5E
Subjects: 300 Social sciences > 370 Education > 371 School management; special education > 371.3 Metode, kegiatan belajar mengajar; metode pembelajaran
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 86232 - Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: Fahrurozi Fahrurozi
Date Deposited: 18 Sep 2023 08:35
Last Modified: 18 Sep 2023 08:35
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/21098

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics