Hubungan literasi digital dengan keterampilan berpikir kritis pada pembelajaran biologi siswa kelas X MAN 1 Brebes

Juliatiningsih, Nur Aeny (2022) Hubungan literasi digital dengan keterampilan berpikir kritis pada pembelajaran biologi siswa kelas X MAN 1 Brebes. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang.

[thumbnail of Skripsi_1808086068_Nur_Aeny_Juliatiningsih] Text (Skripsi_1808086068_Nur_Aeny_Juliatiningsih)
Skripsi_1808086068_Nur_Aeny_Juliatiningsih.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (3MB)

Abstract

Salah satu kebutuhan pembelajaran abad 21 adalah pemanfaatan teknologi sebagai media pembelajaran untuk mengembangkan keterampilan belajar. Keterampilan belajar yang harus dikuasai pembelajaran abad 21 adalah literasi digital dan keterampilan berpikir kritis. Keterampilan tersebut penting dikuasai siswa untuk mengatasi tantangan era digital. Tujuan penelitian ini yaitu untuk menjelaskan hubungan literasi digital dengan keterampilan berpikir kritis siswa kelas X MAN 1 Brebes. Penelitian ini bersifat kuantitatif. Jenis penelitian ini adalah korelasional dengan metode survei. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian adalah Purposive Sampling. Sampel yang digunakan sebanyak 72 siswa. Teknik dan instrumen pengumpulan data menggunakan angket untuk literasi digital sedangkan keterampilan berpikir kritis diukur menggunakan soal tes berupa essay. Analisis data penelitian menggunakan deskripsi kuantitatif. Hasil penelitian ini yaitu terdapat korelasi antara literasi digital dengan keterampilan berpikir kritis pada pembelajaran biologi siswa kelas X MAN 1 Brebes sebesar 0,646.

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Literasi Digital; Keterampilan Berpikir Kritis; Pembelajaran Biologi; Siswa MAN
Subjects: 300 Social sciences > 370 Education > 371 School management; special education > 371.3 Metode, kegiatan belajar mengajar; metode pembelajaran
500 Natural sciences and mathematics > 570 Biology
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > 84205 - Pendidikan Biologi
Depositing User: Miswan Miswan
Date Deposited: 20 Sep 2023 09:12
Last Modified: 20 Sep 2023 09:12
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/21125

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics