Pengembangan media pembelajaran chemo-edutainment kimdro berbasis unity of science pada materi hidrokarbon

Ana, Jihan Mita Putri (2023) Pengembangan media pembelajaran chemo-edutainment kimdro berbasis unity of science pada materi hidrokarbon. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo.

[thumbnail of Skripsi_1908076079_Jihan Mita Putri Ana_Lengkap] Text (Skripsi_1908076079_Jihan Mita Putri Ana_Lengkap)
Skripsi_1908076079_Jihan Mita Putri Ana_Lengkap.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (2MB)

Abstract

Kemajuan teknologi saat ini bukan lagi sebagai suatu hal yang awam, melainkan sudah menjadi kebutuhan di dunia pendidikan. Hal tersebut mengharuskan teknologi menjadi inovasi baru dengan konsep pembelajaran yang menyenangkan dan tetap menanamkan nilai moral sesuai dengan ajaran Islam dalam konteks materi yang diajarkan. Penelitian yang dilakukan kali ini bertujuan untuk menghasilkan sebuah media pembelajaran chemo-edutainment kimdro berbasis unity of science pada materi hidrokarbon dan mengetahui tingkat kelayakan dan respon dari pengembangan media pembelajaran chemo-edutainment kimdro berbasis unity of science pada materi hidrokarbon menurut para pakar dan siswa. Metode penelitian yang dipakai yaitu model desain instruksional 4-D yang dikembangkan oleh (Thiagarajan, Semmel, & Semmel, 1974). Subjek penelitian yang terdiri dari 10 siswa SMA Negeri 16 Semarang. Hasil penelitian menyatakan bahwa media chemo-edutainment mendapat keategori kelayakan “Valid” dari ahli media dan materi dengan nilai validitas aiken’s V sebesar 0,75 dari aspek media dan 0,79 dari aspek kelayakan materi. Uji coba terbatas oleh siswa memperoleh respon kategori baik dengan persen keidealan sebesar 84%.

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Chemo-edutainment; Aplikasi android; Unity of science; Hidrokarbon
Subjects: 300 Social sciences > 370 Education > 371 School management; special education > 371.3 Metode, kegiatan belajar mengajar; metode pembelajaran
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Tadris > 84204 - Pendidikan Kimia
Depositing User: Fahrurozi Fahrurozi
Date Deposited: 30 Sep 2023 04:18
Last Modified: 30 Sep 2023 04:18
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/21234

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics