Pemberdayaan remaja oleh organisasi pemuda desa : studi di Desa Cipining Kecamatan Curugbitung Kabupaten Lebak Provinsi Banten

Oktaviawan, Mahardhika Dwi (2022) Pemberdayaan remaja oleh organisasi pemuda desa : studi di Desa Cipining Kecamatan Curugbitung Kabupaten Lebak Provinsi Banten. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang.

[thumbnail of Skripsi_1806026061_Mahardhika_Dwi_Oktaviawan] Text (Skripsi_1806026061_Mahardhika_Dwi_Oktaviawan)
Skripsi_1806026061_Mahardhika_Dwi_Oktaviawan.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (1MB)

Abstract

Pemberdayaan masyarakat adalah proses pengembangan kesempatan, persiapan dan kemampuan mengakses sumber daya untuk meningkatkan kemampuan membentuk masa depan melalui partisipasi, pengaruh dan aktualisasi diri. Pemberdayaan masyarakat dilakukan kepada seluruh masyarakat yang berpeluang untuk diberdayakan. Peningkatan kualitas diri terhadap remaja dapat menanggulangi masalah yang menyebabkan terjadinya ketertinggalan dari segi sumber daya masnusia. Begitu juga yang terjadi terhadap pemberdayaan remaja oleh organisasi pemuda desa di Desa Cipining Kecamatan Curugbitung Kabupaten Lebak Banten yang masih belum dapat menangani masalah pemanfaatan dan pengelolaan sumber daya alam yang ada di Desa Cipining.
Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif naratif. Data primer didapat melalui hasil wawancara, dan melakukan observasi langsung untuk melihat realita yang terjadi di lapangan. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini dengan menelaah seluruh data yang tersedia dari berbagai sumber data yang terkumpul, kemudian membuat analisis untuk menarik kesimpulan atas penelitian yang telah dilakukan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui strategi pengembangan kualitas sumber daya manusia dengan memanfaatkan potensi diri pada remaja.
Hasil penelitian menunjukan bahwa pemberdayaan masyarakat di Desa Cipining adalah menjadikan remaja sebagai subjek. Remaja diberdayakan untuk dapat memanfaatkan serta mengelola sumber daya alam yang tersedia sehingga masyarakat dapat mengalami perubahan baik itu sosial, ekonomi, maupun sember daya manusia. Kemudian strategi pengembangan diri remaja dilakukan dengan cara memberikan remaja tersebut untuk menciptakan sebuah inovasi kreatif dengan memeberikan mereka kesempatan dalam keikutsertaan mereka ke dalam lingkungan masyarakat.

ABSTRACT:
Community empowerment is the process of developing opportunities, preparing and accessing resources to improve the ability to shape the future through participation, influence and self-actualization. Community empowerment is carried out to all communities that have the opportunity to be empowered. Improving the quality of oneself towards adolescents can overcome problems that cause lagging in terms of human resources. Likewise, what happened to the empowerment of adolescents by village youth organizations in Cipining Village, Curugbitung District, Lebak Banten Regency, which is still unable to handle the problem of utilization and management of natural resources in Cipining Village.
This research uses qualitative research methods with a narrative descriptive approach. Primary data is obtained through the results of interviews, and direct observation to see the reality that occurs in the field. The data analysis technique used in this study is by examining all available data from various data sources collected, then making an analysis to draw conclusions on the research that has been carried out. The purpose of this study is to determine strategies for developing the quality of human resources by utilizing their potential in adolescents.
The results showed that community empowerment in Cipining Village is to make teenagers as subjects. Adolescents are empowered to be able to utilize and manage the available natural resources so that society can experience changes be it social, economic, or human resources. Then the adolescent self-development strategy is carried out by giving the teenager to create a creative innovation by giving them the opportunity to participate in the community.

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Masyarakat; Remaja; Pemberdayaan; Pedesaan; Organisasi pemuda
Subjects: 300 Social sciences > 305 Social groups > 305.2 Age group
300 Social sciences > 307 Communities
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Politik > 69201 - Sosiologi
Depositing User: Miswan Miswan
Date Deposited: 23 Oct 2023 08:32
Last Modified: 23 Oct 2023 08:32
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/21886

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics