Analisis akurasi penentuan ketinggian tempat menggunakan jam tangan Digitec DS8100T

Lutfi, Ahmad Syahrul (2023) Analisis akurasi penentuan ketinggian tempat menggunakan jam tangan Digitec DS8100T. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang.

[thumbnail of Skripsi_1802046060_Ahmad_Syahrul_Lutfi] Text (Skripsi_1802046060_Ahmad_Syahrul_Lutfi)
Skripsi_1802046060_Ahmad_Syahrul_Lutfi.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (3MB)

Abstract

Dengan berkembangnya terknologi pada saat ini, banyak sekali barang yang memiliki lebih dari satu fungsi ketika barang tersebut pertama kali di ciptakan. Dikarenakan kebutuhan dari manusia yang semakin banyak sehingga terciptalah perkembangan teknologi pada jam tangan. Awalnya jam tangan hanya berfungsi sebagai penunjuk waktu. Akan tetapi dengan berkembangnya teknologi maka fungsi jam tangan makin beraneka ragam. Hal ini membuat penulis tertarik melakukan uji akurasi pada jam tangan Digitec DS8100T yang memiliki fitur Altimeter didalamnya yang tidak semua jam tangan memilikinya.
Penelitian ini mengkaji dua permasalahan yaitu : 1) keakuratan pengukuran ketinggian tempat menggunakan jam tangan. 2) implementasi ketinggian tempat menggunakan jam tangan dalam perhitungan waktu shalat Magrib dan salat Subuh. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan (field research) dengan pendektan kualitatif.
Penulis melakukan pengujian kebeberapa titik lokasi yang sudah ditentukan dari dataran rendah sampai ke dataran tinggi.
Penelitian ini menghasilkan kesimpulan bahwa keakurasian jam tangan Digitec DS8100T yang dikomparasikan dengan Altimeter, Aplikasi Altimeter, dan GPS Garmin memiliki selisih ketinggian yang tidak terlalu jauh. Dari hasil ketinggian pada media tersebut lalu di masukkan kedalam perhitungan waktu salat Magrib dan Subuh menghasilkan perbedaan dalam hitungan detik, sehingga perbedaan itu tidak terlalu signifikan karena waktu salat dilihat dari selisih menit bukan detik.

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Uji akurasi; Ketinggian Tempat; Waktu Salat; Jam Tangan
Subjects: 200 Religion (Class here Comparative religion) > 290 Other religions > 297 Islam and religions originating in it > 297.2 Islam Doctrinal Theology, Aqaid and Kalam > 297.26 Islam and secular disciplines > 297.265 Islam and natural science (Incl. Islamic Astronomy/Ilmu Falak)
Divisions: Fakultas Syariah dan Hukum > 50202 - Ilmu Falak
Depositing User: Miswan Miswan
Date Deposited: 16 May 2024 04:38
Last Modified: 16 May 2024 04:38
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/22639

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics