Pengaruh pengetahuan investasi, modal minimal, dan risiko investasi terhadap minat investasi di pasar modal syariah : studi kasus mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Walisongo Semarang
Aji, Bintang Satya (2023) Pengaruh pengetahuan investasi, modal minimal, dan risiko investasi terhadap minat investasi di pasar modal syariah : studi kasus mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Walisongo Semarang. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang.
1905026144_BINTANG SATYA AJI_Lengkap Tugas Akhir - Bintang Satya Aji(1).pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.
Download (4MB)
Abstract
Salah satu kegiatan yang menselaraskan antara perkembangan ekonomi dan teknologi adalah investasi. Karena dengan investasi saat ini dapat dilakukan dengan mudah. Kemudahan tersebut menjadikan investasi menjadi instrumen pembangunan yang memiliki trend positif kepada para paminat investasi. Namun sangat disayangkan salah satu instrumen investor yaitu mahasiwa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Walisongo Semarang. Sebesar 28% saja yang berminat untuk berinvestasi di pasar modal syariah.
Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah varibel pengetahuan invevestasi, modal minimal dan risiko investasi berpengaruh kepada minat mahasiswa untuk berinvestasi di pasar modal syariah. Metode penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan sampel penelitian berjumlah 65 responden.
Hasil dari penelitian ini adalah variebel pengetahuan investasi dan risko investasi memiliki pengaruh tidak signifikan terhadap minat investasi mahasiswa di pasar modal syariah, sedangkan variabel modal minimal memiliki pengaruh signifikan terhadap minat investasi mahasiswa di pasar modal syariah.
Item Type: | Thesis (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Investasi; modal; risiko investasi; minat investasi; pasar modal syariah. |
Subjects: | 300 Social sciences > 330 Economics > 336 Public finance |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > 60202 - Ekonomi Syariah (Ekonomi Islam) (S1) |
Depositing User: | Bahrul Ulumi |
Date Deposited: | 30 Aug 2024 07:37 |
Last Modified: | 30 Aug 2024 07:37 |
URI: | https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/23800 |
Actions (login required)
Downloads
Downloads per month over past year