Pembinaan perilaku disiplin dan tawadhu melalui habituasi kegiatan keagamaan di SMA Islam Al Azhar 16 Semarang

Muna, Ulfi Lailatul (2024) Pembinaan perilaku disiplin dan tawadhu melalui habituasi kegiatan keagamaan di SMA Islam Al Azhar 16 Semarang. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang.

[thumbnail of Skripsi_1903016128_Ulfi Lailatul Muna_Lengkap] Text (Skripsi_1903016128_Ulfi Lailatul Muna_Lengkap)
Skripsi_1903016128_Ulfi Lailatul Muna_Lengkap.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (1MB)

Abstract

Skripsi ini membahas tentang pembinaan perilaku disiplin dan tawadhu melalui habituasi kegiatan keagamaan di SMA Islam Al Azhar 16 Semarang. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui (1) Bagaimana pembinaan perilaku disiplin dan tawadhu melalui habituasi kegiatan keagamaan di SMA Islam Al Azhar 16 Semarang dan (2) Apa saja problematika dalam pelaksanaan pembinaan perilaku disiplin dan tawadhu melalui habituasi kegiatan keagamaan di SMA Islam Al Azhar 16 Semarang.
Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu: metode observasi, wawancara, dan dokumentasi. Dalam penelitian ini menggunakan analisis deskriptif.
Hasil penelitian menjelaskan bahwa pembinaan perilaku disiplin dan tawadhu melalui habituasi kegiatan keagamaan di SMA Islam Al Azhar 16 semarang dilakukan melalui 3 program keagamaan, yaitu penguatan adab islami, pemantapan ibadah dan tahfidz Qur’an.
Dalam pelaksanaanya terdapat problematika yaitu adanya guru baru yang belum memahami tentang tata adab belajar, adanya murid yang enggan melaksanakan kegiatan keagamaan, serta ketika awal berdirinya sekolah masa masa itu sulit untuk menerapkan kegiatan keagamaannya.

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Pembinaan; Disiplin; Tawadhu; Habituasi; Kegiatan keagamaan
Subjects: 300 Social sciences > 370 Education > 371 School management; special education > 371.5 Disiplin siswa; pengharagaan siswa
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 86208 - Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Fahrurozi Fahrurozi
Date Deposited: 04 Sep 2024 01:05
Last Modified: 04 Sep 2024 01:05
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/23872

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics