Pelaksanaan pendidikan agama Islam pada anak dalam keluarga single parent di Losari Brebes
Syarifah, Fauziyatus (2023) Pelaksanaan pendidikan agama Islam pada anak dalam keluarga single parent di Losari Brebes. Masters thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang.
Tesis_2003018016_Fauziyatus_Syarifah.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.
Download (2MB)
Abstract
Penelitian ini terdapat pendidikan agama Islam dalam keluarga single parent yang disebabkan oleh perceraian atau cerai hidup dan dilatarbelakangi oleh keluarga yang minim pendidikan agama serta minim ekonomi. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan apa saja materi pendidikan agama Islam dalam keluarga single parent, mendekripsikan bagaimana metode pendidikan agama Islam dalam keluarga single parent, dan mendekripsikan tujuan pendidikan agama Islam dalam keluarga single parent. Penelitian kualitatif dengan pendekatan fenomenologi ini bersandar pada data wawancara mendalam dan observasi. Partisipan penelitian melibatkan empat ibu, dua bapak, dan 6 anak dalam keluarga single parent. Analisis data menggunakan model Miles dan Huberman melalui tahap data reduction, data display dan drawing conclusion.
Hasil penelitian menunujukkan bahwa pelaksanaan pendidikan agama Islam pada anak dalam keluarga single parent belum maksimal pada materi al-Qur’an, ibadah, dan akhlak. Tujuan orang tua tunggal dalam pelaksanaan pendidikan agama pada anaknya adalah untuk kebaikan masa depan anak yang lebih baik. Kendala pelaksanaan pendidikan agama anak dalam keluarga single parent yaitu anak dan orang tua.
ABSTRACT:
In this study, there is Islamic religious education in single parent families caused by divorce or divorce and the background is families with minimal religious education and minimal economics. This study aims to describe what Islamic religious education materials are in single parent families, describe the methods of Islamic religious education in single parent families, and describe the objectives of Islamic religious education in single parent families. This qualitative research with a phenomenological approach relies on data from in-depth interviews and observations. Research participants involved four mothers, two fathers, and 6 children in single parent families. Data analysis uses the Miles and Huberman model through the data reduction, data display and drawing conclusion stages. The results of the study show that the implementation of Islamic religious education for children in single-parent families is not optimal in the material of the Qur'an, worship, and morals. The goal of single parents in implementing religious education for their children is for the better future of their children. Obstacles in implementing religious education for children in single parent families, namely children and parents.
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pendidikan agama Islam; Keluarga single parent |
Subjects: | 200 Religion (Class here Comparative religion) > 290 Other religions > 297 Islam and religions originating in it > 297.7 Propagation of Islam > 297.77 Islamic religious education |
Depositing User: | Miswan Miswan |
Date Deposited: | 14 Oct 2024 07:41 |
Last Modified: | 14 Oct 2024 07:41 |
URI: | https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/24513 |
Actions (login required)
Downloads
Downloads per month over past year