Upaya meningkatkan keterampilan ibadah salat melalui metode demonstrasi dan drill bagi siswa RA Muslimat NU Ngrajek 2 Mungkid Magelang
Kusniah, Ulfah (2011) Upaya meningkatkan keterampilan ibadah salat melalui metode demonstrasi dan drill bagi siswa RA Muslimat NU Ngrajek 2 Mungkid Magelang. Undergraduate (S1) thesis, IAIN Walisongo.
093111416-cover.pdf - Accepted Version
Download (1MB) | Preview
093111416-bab1.pdf - Accepted Version
Download (50kB) | Preview
093111416-bab2.pdf - Accepted Version
Download (150kB) | Preview
093111416-bab3.pdf - Accepted Version
Download (130kB) | Preview
093111416-bab4.pdf - Accepted Version
Download (50kB) | Preview
093111416-bab5.pdf - Accepted Version
Download (7kB) | Preview
093111416-bibliografi.pdf - Bibliography
Download (15kB) | Preview
Abstract
Penelitian ini bertujuan apakah dengan menggunakan metode demonstrasi dan drill dapat meningkatkan keterampilan ibadah salat bagi siswa RA Muslimat NU Ngrajek 2 Mungkid Magelang.
Penelitian ini menggunakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang terdiri dari tiga siklus. Tiap siklusnya terdiri dari empat tahap, yaitu: perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi. Subyek penelitian ini adalah siswa kelas B, di RA Muslimat NU Ngrajek 2 Mungkid Magelang.
Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan keterampilan ibadah salat siswa setelah diterapkannya metode demonstrasi dan drill. Hasil ketuntasan belajar siswa pada siklus I adalah 77,78 % kemudian pada siklus II mulai ada peningkatan yaitu 83,33% dan meningkat lagi pada siklus III menjadi 88,89%.
Dari hasil penelitian dapat di simpulkan bahwa, pembelajaran dengan metode Demonstrasi dan Drill pada materi tentang ibadah salat, dapat meningkatkan keterampilan ibadah salat yaitu untuk keserasian antara bacaan dengan gerakan salat. Dengan demikian, metode pembelajaran Demonstrasi dan Drill ini layak diterapkan sebagai metode alternatif yang dapat digunakan pada proses pembelajaran PAI di TK.
Item Type: | Thesis (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Shalat; Metode Pembelajaran; Demonstrasi dan Drill |
Subjects: | 200 Religion (Class here Comparative religion) > 290 Other religions > 297 Islam and religions originating in it > 297.3 Islamic Worship / Ibadah > 297.38 Rites, prayer 200 Religion (Class here Comparative religion) > 290 Other religions > 297 Islam and religions originating in it > 297.7 Propagation of Islam > 297.77 Islamic religious education 300 Social sciences > 370 Education > 371 School management; special education |
Divisions: | Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 86208 - Pendidikan Agama Islam |
Depositing User: | Nur yadi |
Date Deposited: | 07 Jul 2014 07:59 |
Last Modified: | 07 Jul 2014 07:59 |
URI: | https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/2497 |
Actions (login required)
Downloads
Downloads per month over past year