Upaya meningkatkan hasil belajar peserta didik mata pelajaran sejarah kebudayaan Islam materi peristiwa Hijrah Nabi Muhammad saw ke Yatsrib melalui model pembelajaran mind mapping kelas V MI Al-Khoiriyyah 2 Semarang semester gasal tahun ajaran 2010/2011

Suprihati, Suprihati (2011) Upaya meningkatkan hasil belajar peserta didik mata pelajaran sejarah kebudayaan Islam materi peristiwa Hijrah Nabi Muhammad saw ke Yatsrib melalui model pembelajaran mind mapping kelas V MI Al-Khoiriyyah 2 Semarang semester gasal tahun ajaran 2010/2011. Undergraduate (S1) thesis, IAIN Walisongo.

[thumbnail of 73111439_coverdll.pdf]
Preview
Text
73111439_coverdll.pdf - Accepted Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 73111439_bab1.pdf]
Preview
Text
73111439_bab1.pdf - Accepted Version

Download (36kB) | Preview
[thumbnail of 73111439_bab2.pdf]
Preview
Text
73111439_bab2.pdf - Accepted Version

Download (174kB) | Preview
[thumbnail of 73111439_bab3.pdf]
Preview
Text
73111439_bab3.pdf - Accepted Version

Download (42kB) | Preview
[thumbnail of 73111439_bab4.pdf]
Preview
Text
73111439_bab4.pdf - Accepted Version

Download (618kB) | Preview
[thumbnail of 73111439_bab5.pdf]
Preview
Text
73111439_bab5.pdf - Accepted Version

Download (13kB) | Preview
[thumbnail of 73111439_bibliografi.pdf]
Preview
Text
73111439_bibliografi.pdf - Bibliography

Download (11kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang dilakukan melalui 3 siklus dengan setiap siklus tahapannya adalah perencanaan, tindakan, observasi dan refleksi. Data penelitian diperoleh melalui observasi di kelas dan dokumentasi hasil tindakan yang dilakukan maupun data tentang gambaran, dengan penelitian tindakan ini akan diketahui peningkatan atau penurunan setelah tindakan kelas dilakukan persiklus.
Hasil penelitian menunjukkan : 1) Penerapan model pembelajaran mind mapping pada mata pelajaran SKI materi Peristiwa Hijrah Nabi Muhammad SAW ke Yatsrib di Kelas V MI Al dilakukan melalui beberapa tahapan yaitu dari perencanaan penelitian dengan membuat Rencana Pelaksanaan Pembelajaran, menyusun kerangka mind mapping, menyediakan media gambar, pembentukan kelompok maupun pasangan, menyusun kuis, menyiapkan lembar observasi, dan pendokumentasian. Kemudian dilakukan tindakan yang merupakan proses pelaksanaan pembelajaran yang dimulai dari pendahuluan berupa doa dan presensi , tahap pelaksanaan peneliti memberi tugas peserta didik memuat skenario mind mapping baik secara individu maupun pasangan kemudian mendiskusikannya sesuai kelompok selanjutnya diskusi kelas dengan perwakilan kelompok, terakhir penutup dengan memberikan soal dan berdo’a bersama. Selanjutnya tahap observasi dengan menilai hasil keaktifan belajar dan hasil nilai hasil belajar peserta didik dan tahap refleksi dengan mengevaluasi kekurangan setiap tahapan siklus untuk menjadi pedoman yang akan dilakukan pada siklus berikutnya. 2) Peningkatan peningkatan hasil belajar Peserta Didik mata pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam materi Hijrah Nabi Muhammad SAW ke Yatsrib di Kelas V MI Al-Khoiriyyah 2 Semarang Semester Ganjil Tahun Ajaran 2010/2011 setelah menggunakan model pembelajaran mind mapping dapat di lihat dari tingkat ketuntasan belajar peserta didik persiklus yaitu pada pra siklus 15% menjadi 35% pada siklus I, naik lagi pada siklus II menjadi 69% terakhir pada siklus III meningkat menjadi 92%. Demikian juga dengan keaktifan peserta didik dalam mengikuti proses pembelajaran Sejarah Kebudayaan Islam materi Hijrah Nabi Muhammad SAW ke Yatsrib juga meningkat persiklus yaitu di siklus I keaktifan siswa mencapai 38,5% naik menjadi 65,4% dan pada siklus III menjadi 88,5% ini menunjukkan apa yang dilakukan guru untuk meningkatkan prestasi dan keaktifan belajar peserta didik dengan menggunakan model pembelajaran mind mapping dalam pembelajaran Sejarah Kebudayaan Islam materi Hijrah Nabi Muhammad SAW ke Yatsrib berhasil.

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Hasil Belajar; Metode Pembelajaran; Mind Mapping; Sejarah Kebudayaan Islam
Subjects: 200 Religion (Class here Comparative religion) > 290 Other religions > 297 Islam and religions originating in it > 297.6 Islamic history > 297.63 Muhammad the Prophet
200 Religion (Class here Comparative religion) > 290 Other religions > 297 Islam and religions originating in it > 297.7 Propagation of Islam > 297.77 Islamic religious education
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 86208 - Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Nur yadi
Date Deposited: 18 Jul 2014 07:49
Last Modified: 18 Jul 2014 07:49
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/2532

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics