Strategi marketing mix converso coffee and eatery dalam upaya peningkatan volume penjualan UMKM
Purnama, Rama Ari (2024) Strategi marketing mix converso coffee and eatery dalam upaya peningkatan volume penjualan UMKM. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang.
2005056077_Rama Ari Purnama_Full Skripsi - Rama Ari.docx - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.
Download (4MB)
Abstract
Di era saat ini coffee shop mengalami perkembangan yang sangat signifikan. Dengan adanya perkembangan tersebut tentunya membuat persaingan usaha dibidang ini menjadi sangat ketat. Skripsi ini membahas mengenai bagaimana strategi pemasaran yang diterapkan Converso Coffee and Eatery dalam upaya meningkatkan volume penjualan perusahaan. Fokus dari skripsi ini adalah : (1) Penerapan strategi marketing mix yang dilakukan Converso untuk meningkatkan volume penjualan (2) faktor pendukung dan penghambat Converso dalam penerapan strategi marketing mix untuk meningkatkan volume penjualan.
Penelitain ini menggunakan jenis penelitian kualitatif dengan studi lapangan. Dalam hal pengumpulan data penelitian ini melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Kemudian data dianalisis menggunakan metode kualitatif yang bersifat induktif. Keabsahan data dianalisis dengan teknik trianggulasi sumber.
Dari penelitian yang dilakukan menunjukan jika strategi marketing mix yang diterapkan Converso dalam upaya meningkatkan volume penjualan memberikan dampak yang positif, dan terdapat enam faktor pendukung dalam pelaksanaan strategi marketing mix yakni produk, harga, proses, promosi, bukti fisik, dan orang, sedangkan 1 faktor penghambat yakni dari segi tempat.
Item Type: | Thesis (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Marketing Mix; Volume Penjualan; dan UMKM |
Subjects: | 600 Technology (Applied sciences) > 650 Management and auxiliary services > 658 General management |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > 61201 - Manajemen |
Depositing User: | Ukhtiya Zulfa |
Date Deposited: | 05 Feb 2025 02:47 |
Last Modified: | 06 Feb 2025 03:07 |
URI: | https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/25835 |
Actions (login required)
Downloads
Downloads per month over past year