Studi korelasi antara pelaksanaan shalat berjamaah dengan kedisiplinan belajar peserta didik kelas XI di MAN 2 Semarang tahun pelajaran 2014-2015
Anam, Muhammad Khoirul (2014) Studi korelasi antara pelaksanaan shalat berjamaah dengan kedisiplinan belajar peserta didik kelas XI di MAN 2 Semarang tahun pelajaran 2014-2015. Undergraduate (S1) thesis, UIN Walisongo.
103111068_coverdll.pdf - Accepted Version
Download (577kB) | Preview
103111068_bab1.pdf - Accepted Version
Download (151kB) | Preview
103111068_bab2.pdf - Accepted Version
Download (445kB) | Preview
103111068_bab3.pdf - Accepted Version
Download (1MB) | Preview
103111068_bab4.pdf - Accepted Version
Download (964kB) | Preview
103111068_bab5.pdf - Accepted Version
Download (60kB) | Preview
103111068_bibliografi.pdf - Bibliography
Download (104kB) | Preview
Abstract
Penelitian ini meneliti tentang korelasi antara pelaksanaan shalat berjamaah dengan kedisiplinan belajar peserta didik kelas XI di MAN 2 Semarang tahun pelajaran 2014-2015. Dilatarbelakangi oleh kurangnya kesadaran peserta didik untuk melakukan shalat berjamaah secara rutin, sehingga kedisiplinan belajar pun masih kurang. Berdasarkan latar belakang tersebut penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: 1) Data pelaksanaan shalat berjamaah peserta didik kelas XI di MAN 2 Semarang. 2) Data kedisiplinan belajar peserta didik kelas XI di MAN 2 Semarang. 3) ada tidakkah korelasi positif antara pelaksanaan shalat berjamaah dengan kedisiplinan belajar peserta didik kelas XI di MAN 2 Semarang tahun pelajaran 2014-2015.
Jenis penelitian ini adalah penelitian korelasi, pendekatan yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif, sedangkan metode yang digunakan adalah metode survey, dengan responden sebanyak 53 peserta didik kelas XI, adapun teknik pengambilan sampel digunakan random sampling. Sedangkan metode pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan metode angket dan dokumentasi.
Data penelitian yang terkumpul dianalisis dengan menggunakan teknik analisis statistik, pengujian hipotesis menggunakan analisis korelasi product moment. Pengujian hipotesis penelitian menunjukkan bahwa terdapat korelasi positif antara pelaksanaan shalat berjamaah dengan kedisiplinan belajar peserta didik kelas XI di MAN 2 Semarang tahun pelajaran 2014-2015, terbukti dengan koefisien korelasi rhitung sebesar 0,792 sedangkan koefisien korelasi rtabel sebesar 0,266 pada taraf signifikan 5%. Maka rhitung = 0,792 > rtabel = 0,266, sehingga hasilnya dinyatakan signifikan dan hipotesis diterima. Artinya semakin tinggi tingkat pelaksanaan shalat berjamaah maka
Item Type: | Thesis (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Additional Information: | Pembimbing : Dr. Hj. Sukasih, M. Pd. |
Uncontrolled Keywords: | Shalat jamaah; Kedisiplinan belajar; Metode Pembelajaran |
Subjects: | 200 Religion (Class here Comparative religion) > 290 Other religions > 297 Islam and religions originating in it > 297.3 Islamic Worship / Ibadah > 297.38 Rites, prayer 300 Social sciences > 370 Education > 371 School management; special education |
Divisions: | Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 86208 - Pendidikan Agama Islam |
Depositing User: | Nur yadi |
Date Deposited: | 12 May 2015 05:39 |
Last Modified: | 12 May 2015 05:39 |
URI: | https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/4021 |
Actions (login required)
Downloads
Downloads per month over past year