Sistem pengendalian internal dalam upaya mencegah penyimpangan dana pembiayaan di KSPPS BMT Aulia Magelang

Sulistyowati, Juli (2017) Sistem pengendalian internal dalam upaya mencegah penyimpangan dana pembiayaan di KSPPS BMT Aulia Magelang. Diploma thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang.

[thumbnail of COVER.pdf]
Preview
Text
COVER.pdf - Accepted Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB I.pdf]
Preview
Text
BAB I.pdf - Accepted Version

Download (401kB) | Preview
[thumbnail of BAB II.pdf]
Preview
Text
BAB II.pdf - Accepted Version

Download (317kB) | Preview
[thumbnail of BAB III.pdf]
Preview
Text
BAB III.pdf - Accepted Version

Download (388kB) | Preview
[thumbnail of BAB IV.pdf]
Preview
Text
BAB IV.pdf - Accepted Version

Download (182kB) | Preview
[thumbnail of BAB V.pdf]
Preview
Text
BAB V.pdf - Accepted Version

Download (153kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Bibliography

Download (131kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
LAMPIRAN.pdf - Supplemental Material

Download (1MB) | Preview

Abstract

Pengendalian internal merupakan sistem dan prosedur yang digunakan perusahaan untuk mencapai sasaran dan tujuan yang diinginkan, yaitu menghasilkan laporan keuangan yang akurat serta mendorong ketaatan terhadap kebiajakn dan peraturan yang telah ditetapkan. sistem pengendalian mencegah penyimpangan dana pembiayaan pada KSPPS Amanah Usaha Mulia Magelang dapat diambil sebagai berikut :
Sistem Pengendalian Internal KSPPS Amanah Usaha Mulia Magelang. Sistem pengendalian internal yang digunakan KSPPS Amanah Usaha Mulia Magelang dalam pencegah penyimpangan dana pembiayaan yaitu dengan melakukan pengecekan rutin untuk mencegah resiko yang tidak diinginkan. setiap pegawai dituntut untuk jujur dan bertanggungjawab dengan tugas dan wewenangnya masing-masing, dan paling penting semua pegawai saling berkerjasama untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan KSPPS Amanah Usaha Mulia Magelang.
Efektivitas sistem pengendalian internal KSPPS Amanah Usaha Mulia Magelang. Keefektivitasan sistem pengendalian internal KSPPS Amanah Usaha Mulia Magelang sudah berjalan sesuai dengan perencanaan yang telah dituju, dalam pengoperasiannya juga sudah sesuai dengan prinsip dan komponen di pengendalian internal. Prinsip dan komponen tersebut antara lain : pegawai yang berkualitas dan dapat dipercaya, pemisahan wewennag, pengawasan, penetapan tanggungjawab secara perseorangan, pencatatan yang seksama dengan segera, penjagaan fisik, pemisaan oleh petugas yang bebas dari tugas rutin merupakan prinsip pengendalian internal dan komponen pengendalian meliputi lingkungan pengendalian, penentuan risiko manajemen, aktivitas pengendalian, informasi dan komunikasi dan pemantauan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: Pembimbing: Dr. Ahmad Furqon, Lc., M. Ag.
Uncontrolled Keywords: Manajemen keuangan; Pembiayaan; Lembaga simpan pinjam
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 650 Management and auxiliary services > 658 General management > 658.1 Organization Management (Financial, Budgeting)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > 61406 - Perbankan Syariah (D3)
Depositing User: Nur Rohmah
Date Deposited: 22 Sep 2017 05:51
Last Modified: 05 Jun 2021 05:45
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/7293

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics