Analisis strategi pemasaran online dalam peningkatan bisnis : studi kasus pelaku bisnis mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Walisongo Semarang

Nugroho, Fuad Adi (2018) Analisis strategi pemasaran online dalam peningkatan bisnis : studi kasus pelaku bisnis mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Walisongo Semarang. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang.

[thumbnail of Skripsi_132411030_Fuad Adi Nugroho_lengkap]
Preview
Text (Skripsi_132411030_Fuad Adi Nugroho_lengkap)
SKRIPSI FULL.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (3MB) | Preview

Abstract

Dengan semakin berkembangnya zaman para pelaku bisnis seperti mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang ingin berusaha mengembangkan usahanya melalui pemasaran online. Menurut apa yang di lihat dilapangan banyak dari mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Walisongo Semarang mempunyai usaha dan memasarkannya melalui online seperti facebook, instagram, bbm, dan lain-lain untuk meningkatkan bisnis usahanya. Penelitian ini mempunyai rumusan masalah yaitu bagaimana strategi pemasaran online yang diterapkan mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Walisongo Semarang untuk meningkatkan bisnis. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui strategi pemasaran online yang dilakukan oleh mahasiswa dalam meningkatkan bisnisnya. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan (field research) dengan menggunakan pendekatan deskripstif kualitatif dengan sumber data primer dan data sekunder. Data-data yang dikumpulkan melalui observasi,wawancara langsung dengan mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Walisongo Semarang dan dokumentasi. Sedangkan analisis data menggunakan metode analisis deskriptif kualitatif. Penelitian ini menyimpulkan bahwa mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Walisongo Semarang dalam melakukan strategi pemasaran online menggunakan jenis strategi pemasaran yang meliputi concentrated marketing, differentiated marketing dan undifferianted marekting. Adapun konsep strategi pemasaran yang digunakan mahasiswa yang meliputi segmentasi pasar, targetting, positioning dan bauran pemasaran sudah sesuai apa yang diterapkan oleh mahasiswa. Teknologi pemasaran online yang digunakan mahasiswa meliputi social media marketing, web marketing dan afiliasi pemasaran seperti bukalapak, shopee, tokopedia.

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Strategi pemasaran; Bisnis syariah; Bisnis online; Mahasiswa
Subjects: 600 Technology (Applied sciences) > 650 Management and auxiliary services > 658 General management > 658.8 Marketing management (pemasaran, distribusi)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > 60202 - Ekonomi Syariah (Ekonomi Islam) (S1)
Depositing User: Fitria Nuraini
Date Deposited: 27 Dec 2018 10:12
Last Modified: 16 Jul 2021 09:46
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/8887

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics