Pengembangan media interaktif mobile learning berbasis Android materi struktur atom dan sistem periodik unsur kelas X MAN 2 Semarang

Hidayah, Hima Naili (2018) Pengembangan media interaktif mobile learning berbasis Android materi struktur atom dan sistem periodik unsur kelas X MAN 2 Semarang. Undergraduate (S1) thesis, UIN Walisongo Semarang.

[thumbnail of Skripsi full pdf.pdf]
Preview
Text
Skripsi full pdf.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (10MB) | Preview

Abstract

Penelitian dan pengembangan ini dilatarbelakangi karena pesatnya penggunaan teknologi informasi (smartphone). Tujuan penelitian ini untuk menghasilkan media interaktif mobile learning berbasis android materi struktur atom dan sistem periodik unsur. Penelitian ini menggunakan metode pengembangan 4D yang dimodifikasi menjadi 3D dari Thiagarajan (1974) yaitu define, design, dan develop. Subjek dalam penelitian ini adalah peserta didik kelas X IPA 2 MAN 2 Semarang. Hasil validasi produk menunjukkan bahwa media interaktif mobile learning layak digunakan dengan persentase keidealan 80% (Baik) oleh ahli media dan 84,44% (Sangat Baik) oleh ahli materi. Penilaian peserta didik terhadap media interaktif mobile learning diperoleh persentase sebesar 87,7% (Sangat Baik) dan nilai N-gain sebesar 0,67 masuk dalam kategori sedang.

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Media pembelajaran; Media interaktif; Pembelajaran kimia; Mobile learning
Subjects: 300 Social sciences > 370 Education > 371 School management; special education > 371.3 Metode, kegiatan belajar mengajar; metode pembelajaran
500 Natural sciences and mathematics > 540 Chemistry and allied sciences > 542 Techniques, procedures, equipment, materials
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > 84204 - Pendidikan Kimia
Depositing User: Fuad Hasyim
Date Deposited: 30 Apr 2019 10:19
Last Modified: 30 Apr 2019 10:19
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/9368

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics