Penguatan mutu Baca Tulis Al-Qur’an (BTA) melalui metode Al-Masyhuroh berbasis life skill pengolahan limbah ikan pada komunitas nelayan Tanjung Mas Semarang

Khoiri, Nur and Mustopa, Mustopa and Udaibah, Wirda (2017) Penguatan mutu Baca Tulis Al-Qur’an (BTA) melalui metode Al-Masyhuroh berbasis life skill pengolahan limbah ikan pada komunitas nelayan Tanjung Mas Semarang. Dimas: Jurnal Pemikiran Agama untuk Pemberdayaan, 17 (1). pp. 63-82. ISSN 1411-9188 (print); 2502-9428 (online)

[thumbnail of Nur_Khoiri_Jurnal_Pengauatan_BTA.pdf]
Preview
Text
Nur_Khoiri_Jurnal_Pengauatan_BTA.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (593kB) | Preview
Official URL: http://journal.walisongo.ac.id/index.php/dimas

Abstract

ABSTRACT:
Assistance to the community is provided in order to provide education using fast, good and correct learning methods. In addition to literacy education of the Qur'an, coastal communities who work as fish seekers on average also need to be equipped with skills (life skill). Through education and training, coastal communities will have two advantages at once, first able to study the Qur'an quickly, rightly and correctly, and both gain knowledge about fish waste processing. Devotion is done also provide life skill education (life skills) such as processing pellets / feed from fish waste. Supply provided is not limited to the training course but also helps in the management of production permits and feasibility of processing the pellet, and find opportunities in marketing the processed products.

ABSTRAK:
Pendampingan kepada masyarakat diberikan dalam rangka memberikan pendidikan dengan menggunakan metode belajar yang cepat, baik dan benar. Selain pendidikan baca tulis al-Qur’an, masyarakat pesisir yang rata-rata bekerja sebagai pencari ikan juga perlu dibekali keterampilan (life skill). Melalui pendidikan dan pelatihan, masyarakat pesisir akan memperoleh dua keuntungan sekaligus, pertama dapat mengaji al-Qur’an dengan cepat, baik dan benar, kedua memperoleh pengetahuan tentang pengolahan limbah ikan. Pengabdian yang dilakukan juga memberikan pendidikan keterampilan hidup (life skill) diantaranya adalah pengolahan pelet/pakan dari limbah ikan. Bekal yang diberikan tidak sebatas pada pelatihan saja tetapi juga membantu dalam pengurusan ijin produksi dan kelayakan pengolahan pelet tersebut, serta mencarikan peluang dalam pemasaran hasil olahan tersebut.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Baca Tulis Al-Qur’an; Metode al-Masyhuroh; Pengolahan Limbah Ikan; Life skill; Komunitas nelayan
Subjects: 200 Religion (Class here Comparative religion) > 290 Other religions > 297 Islam and religions originating in it > 297.1 Sources of Islam > 297.12 Al-Quran and Hadith > 297.122 Al-Quran > 297.1224 Recitation and Reading
Divisions: Artikel Jurnal (Journal Articles)
Depositing User: Miswan Miswan
Date Deposited: 20 Mar 2019 01:26
Last Modified: 20 Mar 2019 01:26
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/9430

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics