Upaya meningkatkan kualitas belajar keterampilan menyimak cerita bahasa Indonesia materi pokok mengidentifikasi unsur-unsur cerita melalui media power point dan audio pada siswa kelas V MI Jambearum kabupaten Kendal tahun pelajaran 2012/2013

Ubaidah, Ana (2013) Upaya meningkatkan kualitas belajar keterampilan menyimak cerita bahasa Indonesia materi pokok mengidentifikasi unsur-unsur cerita melalui media power point dan audio pada siswa kelas V MI Jambearum kabupaten Kendal tahun pelajaran 2012/2013. Undergraduate (S1) thesis, IAIN Walisongo.

[thumbnail of 113911222_Coverdll.pdf]
Preview
Text
113911222_Coverdll.pdf - Accepted Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 113911222_Bab1.pdf]
Preview
Text
113911222_Bab1.pdf - Accepted Version

Download (85kB) | Preview
[thumbnail of 113911222_Bab2.pdf]
Preview
Text
113911222_Bab2.pdf - Accepted Version

Download (251kB) | Preview
[thumbnail of 113911222_Bab3.pdf]
Preview
Text
113911222_Bab3.pdf - Accepted Version

Download (308kB) | Preview
[thumbnail of 113911222_Bab4.pdf]
Preview
Text
113911222_Bab4.pdf - Accepted Version

Download (207kB) | Preview
[thumbnail of 113911222_Bab5.pdf]
Preview
Text
113911222_Bab5.pdf - Accepted Version

Download (16kB) | Preview
[thumbnail of 113911222_Bibliografi.pdf]
Preview
Text
113911222_Bibliografi.pdf - Bibliography

Download (16kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilakukan dengan rumusan masalah: 1) Apakah penerapan media power point dan audio dapat meningkatkan keaktifan dalam proses pembelajaran keterampilan menyimak cerita pada siswa kelas V MI Jambearum kecamatan Patebon kabupaten Kendal tahun pelajaran 2012/2013?. 2) Apakah penggunaan media power point dan audio dapat meningkatkan hasil belajar keterampilan menyimak cerita siswa kelas V di MI Jambearum kecamatan Patebon kabupaten Kendal tahun pelajaran 2012/2013?

Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (classroom action research), termasuk penelitian deskriptif dan guru secara penuh terlibat dalam penelitian mulai dari perencanaan, tindakan, pengamatan, dan refleksi sebab menggambarkan sesuatu teknik pembelajaran keaktifan yang diterapkan dan meningkatkan hasil pembelajaran di kelas. Subjek penelitian sebanyak 20 siswa, Teknik pengumpulan data dalam penulisan skripsi adalah observasi dan tes formatif hasil belajar siswa kelas V MI Jambearum. Data yang diperoleh dianalisis dengan menggunakan analisis perilaku keaktifan siswa kelas V selama proses pembelajaran bahasa Indonesia menggunakan media power point dan audio. Sedangkan untuk menganalisis tingkat keberhasilan setiap siklus dilakukan dengan cara memberikan evaluasi berupa soal tes tertulis dan tes lisan pada setiap akhir putaran.

Hasil penelitian menunjukkan : 1) Dengan mengunakan media visual power point dan audio dalam kegiatan belajar mengajar meningkatkan keaktifan siswa dalam proses pembelajaran keterampilan menyimak cerita anak yang dicapai setiap siklus mengalami kenaikan. Pada pembelajaran pra siklus tercapai hanya 25%, siklus I 35%, dan siklus II 50%. 2) Pembelajaran menggunakan media pembelajaran power point dan audio dapat meningkatkan hasil belajar siswa keterampilan menyimak cerita yang dicapai setiap siklus mengalami kenaikan ketuntasan. Pada pra siklus 50%, siklus I 65% dan siklus II 100%.

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Bahasa Indonesia; Metode Pembelajaran; Cerita
Subjects: 300 Social sciences > 370 Education > 371 School management; special education
400 Language > 490 Other languages > 499 Miscellaneous languages > 499.221 Bahasa Indonesia
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 86232 - Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: Nur yadi
Date Deposited: 21 Mar 2014 08:06
Last Modified: 15 Nov 2021 08:32
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/1711

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics