Pengaruh pemanfaatan media software Proteus pada materi listrik dinamis terhadap kecakapan psikomotorik peserta didik kelas IX

Amalia, Intan (2022) Pengaruh pemanfaatan media software Proteus pada materi listrik dinamis terhadap kecakapan psikomotorik peserta didik kelas IX. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang.

[thumbnail of Skripsi_1708066019_Intan Amalia_lengkap] Text (Skripsi_1708066019_Intan Amalia_lengkap)
1708066019_Intan Amalia_File lengkap tugas akhir - Intan Amalia(1).pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemanfaatan media software proteus pada materi listrik dinamis terhadap kecakapan psikomotorik peserta didik kelas IX. Penelitian dilakukan di Mts. Shiratul Ulum desa Kertomulyo kecamatan Trangkil kabupaten Pati. Populasi peserta didik kelas IX berjumlah 67 peserta didik dan teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling dengan mengambil 40 peserta didik yang akan dijadikan kelas kontrol dan kelas eksperimen. Metode yang diterapkan adalah quasi eksperimen dengan design static group pretest posttest. Analisis data yang digunakan adalah uji homogenitas, uji normalitas data, uji n-gain, dan uji hipotesis. Hasil uji hipotesis penelitian menunjukkan t hitung (25) > t tabel (2,024) yang menunjukkan bahwa pemanfaatan media pembelajaran software proteus berpengaruh terhadap kecakapan psikomotorik peserta didik kelas IX pada materi listrik dinamis

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Media pembelajaran; Listrik dinamis; Software Proteus; Psikomotorik
Subjects: 300 Social sciences > 370 Education > 371 School management; special education > 371.3 Metode, kegiatan belajar mengajar; metode pembelajaran
500 Natural sciences and mathematics > 530 Physics > 537 Electricity and electronics
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > 84203 - Pendidikan Fisika
Depositing User: Fahrurozi Fahrurozi
Date Deposited: 02 Sep 2022 06:33
Last Modified: 26 Oct 2022 10:14
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/16540

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics