Tata kelola program penyediaan air minum dan sanitasi berbasis masyarakat (PAMSIMAS) Desa Grinting tahun 2020-2021

Afifatunnisa, Rizky (2022) Tata kelola program penyediaan air minum dan sanitasi berbasis masyarakat (PAMSIMAS) Desa Grinting tahun 2020-2021. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang.

[thumbnail of Skripsi_1806016090_Rizky_Afifatunnisa] Text (Skripsi_1806016090_Rizky_Afifatunnisa)
Skripsi_1806016090_Rizky_Afifatunnisa.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (5MB)

Abstract

Pemenuhan kebutuhan air bersih dan sanitasi ditingkat Desa sudah menjadi tanggungjawab Pemerintah Pusat Hingga Pemerintah Daerah, dengan adanya program Program Penyediaan Air Minum dan Sanitasi Berbasis Masyarakat (PAMSIMAS) menjadi salah satu tindakan nyata kinerja pemerintah. Dalam pelaksanaan program ini tidak selalu berjalan dengan mudah, banyak ditemukan hambatan hingga mangkraknya program ini. Khususnya di Desa yang notabenya sulit mendapatkan air bersih karena sering dilanda kekeringan saat kemarau berkepanjangan. Hal ini yang melatarbelakangi penulis untuk melihat permasalahan yang ada dalam Tata Kelola Program Penyediaan Air Minum Dan Sanitasi Berbasis Masyarakat (PAMSIMAS) Desa Grinting Tahun 2020-2021.
Penelitian ini menggunakan teori good governance dengan tujuan untuk mendeskripsikan dan menguraikan permasalahan mengenai pengelolaan program PAMSIMAS Desa Grinting serta bagaimana penerapan prinsip akuntabilitas, transparansi dan partisipasi yang terpola dalam program PAMSIMAS Desa Grinting.
Hasil penelitian pengelolaan program PAMSIMAS Desa Grinting dilakukan oleh Pemerintah Desa Grinting, Satuan Pelaksana Program, dan Kelompok Keswadayaan Masyarakat Desa Grinting baik dalam perencanaan sampai pada pengawasannya. Pelaksanaan pembangunan program PAMSIMAS Desa Grinting dilakukan secara gotong royong. Namun, dalam pelaksanaannya kurang karena pengawas adalah pelaksana program sehingga tidak terjadi pembagian tugas secara ketat. Prinsip good governance terlihat dalam transparansi dana dan keterbukaan informasi publik. Dalam akuntabilitas, Ketua Satuan Pelaksana Program PAMSIMAS Desa Grinting menginterfensi kepentingan umum dengan kepentingan pribadinya yang mengarah pada keuntungan pribadi atas bisnis depo air yang dijalankannya sehingga berakibat pada penurunan kualitas pelayanan program PAMSIMAS Desa Grinting hingga mangkraknya program.

ABSTRACT:
Fulfilling the need for clean water in the village is the responsibility of the central government to the regions, with the Community-Based Water Supply and Sanitation Program (PAMSIMAS) being one of the real actions of the government's performance. In the implementation of this program, it is not always easy, there are many obstacles that lead to the stalling of this noble program. Especially in villages where it is difficult to get clean water because it is often hit by drought during prolonged dry seasons. This is the background for the author to look at the problems that exist in the governance of the Community-Based Water Supply and Sanitation Program (PAMSIMAS) of Grinting Village in 2020-2021.
This study uses the theory of good governance with the aim of describing and outlining problems regarding the management of the Grinting Village PAMSIMAS program and how to apply the principles of accountability, transparency and participation that are patterned in the Grinting Village PAMSIMAS program.
The results of management Grinting Village PAMSIMAS program is carried out by Grinting Village Government, Program Implementing Unit, and Community Elements in planning process to the implementation. The implementation of Grinting Village PAMSIMAS program is carried out in mutual cooperation. However, the implementation is lacking because program implementer is the executor of the program so that there is no strict division of tasks. The principle of good governance is seen transparency of funds and the disclosure of public information. In accountability, the head of the Grinting Village PAMSIMAS Program implementing unit intervenes in the public interest with his personal interests which leads to personal gain for the water depot business he runs, resulting in a decrease in the quality of the Grinting Village PAMSIMAS program until the program stalls.

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Penyediaan; Air minum; Sanitasi; Masyarakat; Pemerintah desa; Tata kelola; Good governance; PAMSIMAS
Subjects: 300 Social sciences > 350 Public administration > 352 Of local governments
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Politik > 67201 - Ilmu Politik
Depositing User: Miswan Miswan
Date Deposited: 01 Mar 2023 09:59
Last Modified: 01 Mar 2023 09:59
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/19309

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics