Mujahid versus teroris

Supena, Ilyas (2012) Mujahid versus teroris. Walisongo, 20 (1). pp. 165-192. ISSN 0852-7172

[thumbnail of Ilyas_Supena-Mujid_versus_Teroris.pdf]
Preview
Text
Ilyas_Supena-Mujid_versus_Teroris.pdf - Published Version

Download (265kB) | Preview
Official URL: http://journal.walisongo.ac.id/index.php/wali/inde...

Abstract

War of opinions about the victims of Bali blast in public media was observed in two national newspaper, Republika and Kompas. Although the both newspapers are of national level, but in fact the request to be objective in informing opinions toward all community class and groups is some-thing difficult to achieve. This is based in the idea that every communication action contains any interest—the more in mass media. In the side of Republika the execution of Amrozi seen as universal humanity problem, meanwhile for Kompas it only seen as local case that is related to the persons involved in the incident. Republika provides enough room for developing the discourse on jihad and terrorism in order to build a counter opinion on the news that oftenly offense Amrozi meanwhile Kompas convines it self for not to involve in the discourse of theology.

ABSTRAK:

Perang opini tentang korban ledakan Bali di media massa diamati di dua surat kabar nasional, yaitu Republika dan Kompas. Walaupun kedua surat kabar tersebut berskala nasional, namun dalam kenyataannya tuntutan untuk obyektif dalam menyampaikan opini kepada masyarakat merupakan hal yang sulit. Ini didasarkan pada gagasan bahwa setiap tindakan komunikasi mengandung kepentingan. Di pihak Republika ekskusi Amrozi dipandang sebagai masalah kemanusiaan universal, sementara bagi Kompas ekskusi tersebut hanya dipandang sebagai kasus lokal yang terkait dengan pribadi yang terlibat dalam kejadian tersebut. Republika memberikan ruang yang cukup bagi pengembangan diskursus mengenai jihad dan terorisme dalam rangka untuk membangun opini imbangan terhadap berita-berita yang seringkali menentang Amrozi sementara Kompas membatasi diri untuk tidak masuk ke dalam diskursus teologi.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Jihad; Teroris; Mujahid; Berita Media
Subjects: 000 Computer science, information, general works > 070 News media, journalism, publishing
200 Religion (Class here Comparative religion) > 290 Other religions > 297 Islam and religions originating in it > 297.7 Propagation of Islam > 297.72 Jihad
300 Social sciences > 302 Social interaction
Divisions: Artikel Jurnal (Journal Articles)
Depositing User: Miswan Miswan
Date Deposited: 14 Apr 2014 08:42
Last Modified: 14 Apr 2014 08:42
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/1933

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics