Analisis kemampuan literasi lingkungan siswa SMA se-Kota Semarang

Kustiana, Tia (2022) Analisis kemampuan literasi lingkungan siswa SMA se-Kota Semarang. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang.

[thumbnail of Skripsi_1808086006_Tia_Kustiana] Text (Skripsi_1808086006_Tia_Kustiana)
Skripsi_1808086006_Tia_Kustiana.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (3MB)

Abstract

Literasi lingkungan merupakan kemampuan individu dalam mengamati dan memahami kelestarian lingkungan, dengan melakukan tindakan yang tepat untuk menjaga, meningkatkan, atau memulihkan sistem ekologi. Literasi lingkungan bertujuan untuk menyiapkan generasi muda yang bertindakan dan bersikap positif pada lingkungan dengan demikian nantinya manusia akan mampu memahami dan mengatasi permasalahan lingkungan yang ada. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis level kemampuan literasi lingkungan siswa SMA se-Kota Semarang. Penelitian ini dilakukan pada bulan Juni 2022. Subjek penelitian adalah siswa kelas XI IPA/MIPA yang menjadi sumber data utama pada penelitian ini. Penelitian ini adalah penelitian campuran yang menggunakan desain eksplanatori sekuensial yang menggunakan teknik pengambilan data melalui tes soal, kuesioner dan wawancara. Analisis data yang digunakan adalah menggunakan standar deviasi dan rata-rata. Hasil analisis data deskriptif diketahui literasi lingkungan siswa SMA Kota Semarang masuk pada level sedang yang ditunjukkan dengan nilai rata-rata 125,62, SD = 20,55, berarti siswa SMA Kota Semarang berliterasi lingkungan namun masih dalam level sedang.

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Literasi lingkungan; Siswa SMA
Subjects: 500 Natural sciences and mathematics > 570 Biology > 577 Ecology
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > 84205 - Pendidikan Biologi
Depositing User: Miswan Miswan
Date Deposited: 20 Sep 2023 06:23
Last Modified: 20 Sep 2023 06:23
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/21114

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics