Pengembangan lembar kerja praktikum siswa (LKPS) berwawasan sustainable development pada materi sifat koligatif larutan

Eksanti, Ulin (2023) Pengembangan lembar kerja praktikum siswa (LKPS) berwawasan sustainable development pada materi sifat koligatif larutan. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang.

[thumbnail of Skripsi_1608076005_Ulin_Eksanti] Text (Skripsi_1608076005_Ulin_Eksanti)
Skripsi_1608076005_Ulin_Eksanti.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini mengembangkan Lembar Kerja Praktikum Siswa (LKPS) Berwawasan Sustainable Development pada materi sifat koligatif larutan didasarkan pada karkteristik sisawa yang lebih menyukai metode praktikum, namun disekolah belum memiliki LKPS yang dapat menyesuaikan waktu pelaksanaan praktikum dengan jam pelajaran di sekolah. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kelayakan dan karakteristik LKPS berwawasan Sustainable Development pada materi sifat koligatif larutan . LKPS ini menyajikan praktikum pada materi sifat koligatif larutan dalam penerapan kehidupan sehari-hari dengan wawasan sustainable development yang memiliki tiga pilar utama yaitu lingkungan, sosial budaya, dan ekonomi sehingga dihasilkan media praktikum yang berkualitas. Penelitian ini menggunakan metode 4D yang dimodifikasi menjadi 3D dari Thiagarajan (1974) yaitu define, design, develop. Produk yang dikembangkan di uji validasi tiga ahli materi dan ahli media. Hasil uji validitas LKPS memperoleh skor rata-rata 83,7% dikategorikan cukup valid, LKPS berwawasan sustainable development dinyatakan layak digunakan sebagai media pembelajaran praktikum siswa. LKPS ini perlu ditindaklanjuti melalui uji coba skala kecil serta penerapan kelas besar bertujuan untuk mengetahui tingkat keefektifan produk dalam pembelajaran praktikum kimia.

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Lembar Kerja Praktikum Siswa (LKPS); Sustainable development; Sifat koligatif; Larutan
Subjects: 300 Social sciences > 370 Education > 371 School management; special education > 371.3 Metode, kegiatan belajar mengajar; metode pembelajaran
500 Natural sciences and mathematics > 540 Chemistry and allied sciences > 541 Physical and theoretical chemistry
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > 84204 - Pendidikan Kimia
Depositing User: Miswan Miswan
Date Deposited: 11 Jul 2024 02:52
Last Modified: 11 Jul 2024 02:52
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/22782

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics