Hubungan persepsi peserta didik tentang kompetensi sosial guru pendidikan agama Islam (PAI) dengan perilaku sosial peserta didik di SMP Assirajiyah Menur kecamatan Mranggen kabupaten Demak tahun pelajaran 2010/2011

Huda, Nuril (2011) Hubungan persepsi peserta didik tentang kompetensi sosial guru pendidikan agama Islam (PAI) dengan perilaku sosial peserta didik di SMP Assirajiyah Menur kecamatan Mranggen kabupaten Demak tahun pelajaran 2010/2011. Undergraduate (S1) thesis, IAIN Walisongo.

[thumbnail of 093111391-cover.pdf]
Preview
Text
093111391-cover.pdf - Accepted Version

Download (663kB) | Preview
[thumbnail of 093111391-bab1.pdf]
Preview
Text
093111391-bab1.pdf - Accepted Version

Download (14kB) | Preview
[thumbnail of 093111391-bab2.pdf]
Preview
Text
093111391-bab2.pdf - Accepted Version

Download (165kB) | Preview
[thumbnail of 093111391-bab3.pdf]
Preview
Text
093111391-bab3.pdf - Accepted Version

Download (23kB) | Preview
[thumbnail of 093111391-bab4.pdf]
Preview
Text
093111391-bab4.pdf - Accepted Version

Download (133kB) | Preview
[thumbnail of 093111391-bab5.pdf]
Preview
Text
093111391-bab5.pdf - Accepted Version

Download (11kB) | Preview
[thumbnail of 093111391-bibliografi.pdf]
Preview
Text
093111391-bibliografi.pdf - Bibliography

Download (13kB) | Preview

Abstract

Skripsi ini bertujuan: untuk mengetahui apakah ada hubungan atau korelasi antara persepsi Peserta Didik Tentang Kompetensi Sosial Guru Pendidikan Agama Islam (PAI) dengan Perilaku Sosial Peserta Didik di SMP Assirajiyah Menur Kecamatan Mranggen Kabupaten Demak Tahun Pelajaran 2010/2011. Jenis kajian skripsi ini adalah penelitian lapangan dengan pendekatan kuantitatif uji korelasi dengan metode penelitian statistik. Metode pengumpulan data diperoleh dengan menggunakan observasi, wawancara dan dokumentasi. Data yang terkumpul kemudian dianalisis dengan menggunakan teknik analisis kuantitatif
Hasil penelitian menunjukkan adanya korelasi antara persepsi peserta didik tentang kompetensi sosial guru pendidikan agama Islam (PAI) yang ditunjukkan pada skala nilai (66,96 – 70,45) pada kategori cukup dengan nilai rata-rata (mean) (68,71) dengan perilaku sosial peserta didik yang dituntunjukkan pada skala nilai (67,28 – 71,50) dengan nilai rata-rata (mean) (69,39) dari pengisian angket. dan hasil penghitungan nilai koefisien korelasi rxy = 0,747 dengan penjelasan bahwa koefisien korelasi hitung r0 = 0,747 lebih besar dari koefisien korelasi tabel = 0,320, pada taraf signifikan 0,05 (5%). Jadi ro lebih besar dari rt pada taraf signifikan 0,05 (5%), Sedangkan kontribusi variabel persepsi peserta didik tentang kompetensi sosial guru PAI terhadap variabel perilaku sosial peserta didik di SMP Assirajiyah Menur Kecamatan Mranggen Kabupaten Demak Tahun Pelajaran 2010/2011, sebesar 55,80%
Adanya korelasi mengindikasikan kompetensi sosial Guru PAI bisa dijadikan tolak ukur bahwa siswa telah mempunyai perilaku sosial yang baik pula. Dengan demikian melalui hasil studi korelasi ini penulis mengingatkan seorang guru PAI harus senantiasa dapat menjadi suri tauladan yang baik bagi siswa-siswanya. Dengan begitu hasil dari sebuah penelitian dalam skripsi ini memberi manfaat kepada berbagai pihak.
Akhirnya Penelitian ini diharapkan dapat memberikan kontribusi, khususnya bagi guru di lingkungan sekolah, serta kepala sekolah sehingga dapat dijadikan bahan untuk membantu meningkatkan prestasi yang berimbang dengan perilaku/akhlak peserta didik yang karimah.

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Kompetensi Sosial Guru; Pendidikan Agama Islam; Perilaku Sosial Siswa
Subjects: 200 Religion (Class here Comparative religion) > 290 Other religions > 297 Islam and religions originating in it > 297.7 Propagation of Islam > 297.77 Islamic religious education
300 Social sciences > 370 Education > 371 School management; special education
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 86208 - Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Nur yadi
Date Deposited: 04 Jul 2014 07:23
Last Modified: 04 Jul 2014 07:23
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/2479

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics