Pelaksanaan metode drill dalam pembelajaran mufrodat pada siswa kelas VI Madrasah Ibtidaiyah Tugu – Semarang

Fitriyah, Lailatul (2011) Pelaksanaan metode drill dalam pembelajaran mufrodat pada siswa kelas VI Madrasah Ibtidaiyah Tugu – Semarang. Undergraduate (S1) thesis, IAIN Walisongo.

[thumbnail of 73211011_coverdll.pdf]
Preview
Text
73211011_coverdll.pdf - Accepted Version

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of 73211011_bab1.pdf]
Preview
Text
73211011_bab1.pdf - Accepted Version

Download (77kB) | Preview
[thumbnail of 73211011_bab2.pdf]
Preview
Text
73211011_bab2.pdf - Accepted Version

Download (95kB) | Preview
[thumbnail of 73211011_bab3.pdf]
Preview
Text
73211011_bab3.pdf - Accepted Version

Download (105kB) | Preview
[thumbnail of 73211011_bab4.pdf]
Preview
Text
73211011_bab4.pdf - Accepted Version

Download (72kB) | Preview
[thumbnail of 73211011_bab5.pdf]
Preview
Text
73211011_bab5.pdf - Accepted Version

Download (59kB) | Preview
[thumbnail of 73211011_bibliografi.pdf]
Preview
Text
73211011_bibliografi.pdf - Bibliography

Download (41kB) | Preview

Abstract

Permasalahan yang diajukan oleh peneliti dalam pembahasan ini adalah (1) Bagaimana pelaksanaan metode drill dalam pembelajaran mufrodat di Madrasah Ibtidaiyah Nurul Hidayah Tugu – Semarang
Tujuan pembahasan ini adalah (1) untuk mengetahui pelaksanaan metode drill dalam pembelajaran mufrodat dan objek penelitian ini adalah siswa kelas VI Madrasah Ibtidaiyah Nurul Hidayah Tugu – Semarang.
Adapun metode yang digunakan untuk memperoleh keterangan- keterangan dan data – data adalah (1) metode pengumpulan data yang meliputi : metode observasi, metode wawancara, metode dokumentasi (2) metode analisis data yang berupa metode deskriptif.
Hasil dari pembahasan ini menunjukkan bahwa : pelaksanaan metode drill di MI Nurul Hidiyah Tugu- Semarang adalah sebagai berikut :
- Guru membacakan mufrodat beserta maknanya yang ada dalam bacaan dengan benar dan fasih, kemudian guru menjelaskannya kepada murid dan meminta mereka untuk mengikutinya
- Guru meminta siswa menghafalkan mufrodat berulang-ulang kemudian memberikan latihan-latihan kepada mereka
- Guru melakukan evaluasi seperti menghafal mufrodat

Adapun problematika dalam pelaksanaanya yaitu:
- guru bahasa arab tidak hanya mengajar satu mata pelajaran
- kurangnya kreatifitas guru
- siswa merasa kesulitan dalam menerapkan mufrodat pada jumlah
- siswa merasa kesulitan dalam menerjemahkan mufrodat sehingga terkadang mereka tidak bisa menjawab pertanyaan guru
- siswa merasa kesulitan dalam menuliskan mufrodat dengan benar

Solusi dari problematika diatas adalah :
- sebaiknya guru meningkatkan kemampuannya dalam pembelajaran bahasa arab dengan cara belajar bagaimana mengajarkannya baik secara teori maupun praktek
- sebaiknya guru belajar bagaimana mengajarkan bahasa arab yang baik dan efektif
- sebaiknya guru mengajar bahsa arab dengan sabar dan memahami kondisi siswa
- sebaiknya guru mementingakan dan memperhatikan proses pembelajaran siswa
- sebaiknya guru memberikan motivasi bagi siswa dalam mempelajari hafalan mufrodat
- sebaiknya guru membantu siswa dalam hafalan mufrodat dengan metode drill
- sebaiknya guru mengajarkan mufrodat beserta maknaya dengan cara mengucapkanya berulang-ulang sehingga siswa hafal
- sebaiknya guru melatih siswa dalam penulisan mufrodat secara berulang-ulang dengan cara membacakan mufrodatdan meminta mereka untuk menuliskannya

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Metode Pembelajaran; Drill; Mufrodat
Subjects: 300 Social sciences > 370 Education > 371 School management; special education
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 86208 - Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Nur yadi
Date Deposited: 27 Jun 2014 04:46
Last Modified: 27 Jun 2014 04:46
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/2291

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics