Rancang bangun media pembelajaran edukatif barupuzz web bangun ruang berbasis indikator kemampuan pemahaman konsep dengan multimedia development life cycle

Fauziah, Farah (2023) Rancang bangun media pembelajaran edukatif barupuzz web bangun ruang berbasis indikator kemampuan pemahaman konsep dengan multimedia development life cycle. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang.

[thumbnail of Skripsi_1608056086_Farah_Fauziah] Text (Skripsi_1608056086_Farah_Fauziah)
Skripsi_1608056064_Baiti_Indah_Pertiwi.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (5MB)

Abstract

Kemampuan pemahaman konsep adalah kemampuan dasar yang diperlukan untuk menghadapi revolusi industri 5.0. oleh sebab itu kemampuan pemahaman konsep perlu diterapkan dengan baik pada peserta didik. Media pembelajaran yang dirancang sesuai dengan indikator pemahaman konsep matematika menurut kurikulum 2013 yang dapat digunakan untuk mengajarkan tahap pemahaman konsep matematika pada peserta didik. Oleh karen aitu, penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan sebuah media pembelajaran berbentuk game edukatif yang bernama Baruouzz Web yang dapat digunakan untuk membantu peserta didik dalam pemahaman konsep matematis. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian dan pengembangan. Model rancangan yang digunakan adalah metode rancang MDLC. Rancang media pembelajaran ini dilakukan dengan uji kelayakan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa media pembelajaran game edukatif yang dikembangkan masuk dalam kategori layak dengan rata-rata akhir 3,2. Berdasarkan hasil uji kelayakan diketahui bahwa media pembelajaran game Barupuzz Web dengan metode rancang MDLC termasuk dalam kategori layak. Rekomendasi untuk menyempurnakan dapat dilakukan dengan menggunakan 7 indikator pemahaman konsep sesuai dengan kurikulum 2013 sehingga media pembelajaran dapat membantu peserta didik secara maksimal.

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Media Pembelajaran; Barupuzz Web; Pemahaman; Konsep Matematis; Bangun Ruang Sisi Datar; MDLC
Subjects: 300 Social sciences > 370 Education > 371 School management; special education > 371.3 Metode, kegiatan belajar mengajar; metode pembelajaran
500 Natural sciences and mathematics > 510 Mathematics > 516 Geometry
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > 84202 - Pendidikan Matematika
Depositing User: Miswan Miswan
Date Deposited: 20 Jul 2024 03:28
Last Modified: 20 Jul 2024 03:28
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/22880

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics