Analisis kemampuan spasial siswa pada materi bangun ruang sisi datar kelas VIII SMP Negeri 18 Semarang ditinjau dari gaya belajar
Muzayaroh, Auliyana (2023) Analisis kemampuan spasial siswa pada materi bangun ruang sisi datar kelas VIII SMP Negeri 18 Semarang ditinjau dari gaya belajar. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang.
Skripsi_1908056082_Auliyana_Muzayaroh.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.
Download (2MB)
Abstract
Proses pembelajaran matematika tidak lepas dari materi geometri, untuk menguasai materi geometri seperti bangun ruang sisi datar siswa harus memiliki kemampuan spasial yang baik karena kemampuan spasial sangat dibutuhkan dalam memahami bangun tiga dimensi. Tetapi pada kenyataanya kemampuan spasial siswa di sekolah masih rendah. Kemampuan spasial seorang siswa berkaitan dengan gaya belajar yang dimilikinya karena gaya belajar yang berbeda akan mempengaruhi kemampuan spasial siswa. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan kemampuan spasial siswa pada materi bangun ruang sisi datar kelas VIII ditinjau dari gaya belajar. Penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif. Hasil dari penelitian ini adalah kemampuan spasial siswa kelompok tinggi dengan gaya belajar visual dan auditorial memiliki kemampuan spasial yang sama. Kemampuan spasial siswa kelompok sedang dengan gaya belajar visual dan kinestetik memiliki kemampuan spasial yang berbeda. Siswa dengan gaya belajar kinestetik memiliki kemampuan spasial yang lebih tinggi daripada siswa dengan gaya belajar visual. Kemampuan spasial siswa kelompok rendah dengan gaya belajar visual, auditorial dan kinestetik memiliki kemampuan spasial yang sama. Dengan demikian setiap siswa dengan gaya belajar yang berbeda memiliki tingkat kemampuan spasial yang berbeda.
Item Type: | Thesis (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kemampuan spasial; Gaya belajar; Bangun ruang sisi datar |
Subjects: | 300 Social sciences > 370 Education > 371 School management; special education > 371.3 Metode, kegiatan belajar mengajar; metode pembelajaran 500 Natural sciences and mathematics > 510 Mathematics > 516 Geometry |
Divisions: | Fakultas Sains dan Teknologi > 84202 - Pendidikan Matematika |
Depositing User: | Miswan Miswan |
Date Deposited: | 30 Jul 2024 09:36 |
Last Modified: | 30 Jul 2024 09:36 |
URI: | https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/23064 |
Actions (login required)
Downloads
Downloads per month over past year