Penggunaan Media Permainan Bahasa (ANTONIM) untuk Meningkatkan Keterampilan Membaca Siswa Kelas IX di Madrasah Aliyah Negeri 1 Semarang

Munawaroh, Munawaroh (2012) Penggunaan Media Permainan Bahasa (ANTONIM) untuk Meningkatkan Keterampilan Membaca Siswa Kelas IX di Madrasah Aliyah Negeri 1 Semarang. Undergraduate (S1) thesis, IAIN Walisongo.

[thumbnail of 083211040_Coverdll.pdf]
Preview
Text
083211040_Coverdll.pdf - Accepted Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 083211040_Bab1.pdf]
Preview
Text
083211040_Bab1.pdf - Accepted Version

Download (86kB) | Preview
[thumbnail of 083211040_Bab2.pdf]
Preview
Text
083211040_Bab2.pdf - Accepted Version

Download (180kB) | Preview
[thumbnail of 083211040_Bab3.pdf]
Preview
Text
083211040_Bab3.pdf - Accepted Version

Download (122kB) | Preview
[thumbnail of 083211040_Bab4.pdf]
Preview
Text
083211040_Bab4.pdf - Accepted Version

Download (156kB) | Preview
[thumbnail of 083211040_Bab5.pdf]
Preview
Text
083211040_Bab5.pdf - Accepted Version

Download (52kB) | Preview
[thumbnail of 083211040_Bibliografi.pdf]
Preview
Text
083211040_Bibliografi.pdf - Bibliography

Download (65kB) | Preview

Abstract

Peneliti mengambil penelitian dengan judul “Penggunaan Media Permainan Bahasa (ANTONIM) Untuk Meningkatkan Keterampilan Membaca Siswa Kelas IX di Madrasah Aliyah Negeri 1 Semarang”. Penelitian ini dilatarbelakangi: keberhasilan tujuan pembelajaran ditentukan oleh unsur-unsur pengajar dalam penerapan proses belajar mengajar karena pengajar mampu mempengaruhi, membangun, dan meningkatkan kecerdasan serta keterampilan siswa. Karena itu, peran pengajar sangat penting dan diharapkan untuk pengajar mampu menguasai pembelajaran dengan baik dan dapat memilih metode pembelajaran dengan tepat yang sesuai dengan ide pokok pembelajaran yang akan disampaikan. Permasalahan yang diajukan pembimbing yaitu Bagaimana Penggunaan Media Permainan Bahasa (ANTONIM) Untuk Meningkatkan Keterampilan Membaca Siswa Kelas IX di Madrasah Aliyah Negeri 1 Semarang?, Apakah prestasi siswa dalam keterampilan membaca meningkat dengan menggunakan Media Permainan Bahasa (ANTONIM)?
Tujuan Penelitian Tindakan Kelas ini untuk mengetahui keberhasilan peningkatan keterampilan membaca dengan penggunaan media permainan bahasa (ANTONIM) untuk meningkatkan keterampilan membaca siswa kelas IX di Madrasah Aliyah Negeri 1 Semarang. Penelitian Tindakan Kelas ini menggunakan 2 (dua) siklus. Disetiap siklus terdiri dari 4 tahapan meliputi a) perencanaan, b) pelaksanaan, c) pengamatan, dan d) refleksi. Subjek penelitian ini adalah seluruh siswa kelas IX Agama di Madrasah Aliyah Negeri 1 Semarang. Adapun metode yang digunakan dalam pengumpulan data adalah metode observasi, dokumentasi, wawancara, dan tes.
Hasil penelitian: 1) Penggunaan Media Permainan Bahasa (ANTONIM) Untuk Meningkatkan Keterampilan Membaca Siswa Kelas IX di Madrasah Aliyah Negeri 1 Semarang proses pembelajaran sesuai dengan kegiatan siswa dalam pembelajaran sehingga mereka menemukan pengetahuan dan ilmu-ilmu baru dalam diri mereka. 2) penelitian ini terdiri atas 3 siklus yang dimulai dari observasi dan analisis keberhasilan pembelajaran siswa. Dan hasil observasi pembelajaran keterampilan membaca sebelum siklus yaitu 65%, dan hasil observasi pembelajaran keterampilan membaca pada siklus 1 adalah 77,5%, dan hasil observasi pembelajaran keterampilan membaca pada siklus 2 adalah 90%.

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Media Permainan Bahasa (ANTONIM); Keterampilan Membaca
Subjects: 300 Social sciences > 370 Education > 371 School management; special education
300 Social sciences > 370 Education > 373 Secondary education
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 88204 - Pendidikan Bahasa Arab
Depositing User: Nur yadi
Date Deposited: 10 Dec 2013 08:00
Last Modified: 10 Dec 2013 08:00
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/788

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics