Efektivitas model pembelajaran POE terhadap hasil belajar siswa materi perubahan wujud benda kelas IV MI Akhlaqiyah Bringin Semarang tahun ajaran 2015/2016

Susanti, Susi (2017) Efektivitas model pembelajaran POE terhadap hasil belajar siswa materi perubahan wujud benda kelas IV MI Akhlaqiyah Bringin Semarang tahun ajaran 2015/2016. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang.

[thumbnail of COVER.pdf]
Preview
Text
COVER.pdf - Accepted Version

Download (593kB) | Preview
[thumbnail of BAB I.pdf]
Preview
Text
BAB I.pdf - Accepted Version

Download (283kB) | Preview
[thumbnail of BAB II.pdf]
Preview
Text
BAB II.pdf - Accepted Version

Download (358kB) | Preview
[thumbnail of BAB III.pdf]
Preview
Text
BAB III.pdf - Accepted Version

Download (483kB) | Preview
[thumbnail of BAB IV.pdf]
Preview
Text
BAB IV.pdf - Accepted Version

Download (196kB) | Preview
[thumbnail of BAB V.pdf]
Preview
Text
BAB V.pdf - Accepted Version

Download (86kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Bibliography

Download (137kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
LAMPIRAN.pdf - Supplemental Material

Download (5MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode eksperimen. Pada penelitian eksperimen peneliti dapat membandingkan kelompok eksperimen dan kelompok kontrol. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas IVA berjumlah 29 siswa sebagai kelas kontrol dan kelas IVB berjumlah 28 siswa sebagai kelas eksperimen. Pembelajaran kelas eksperimen menggunakan model pembelajaran POE, sedangkan kelas kontrol menggunakan metode ceramah. Teknik pengumpulan data yang penulis gunakan berupa metode observasi, dokumentasi, dan tes.
Data yang telah terkumpul dianalisis dengan menggunakan analisis statistik perbedaan rata-rata yaitu analisis uji t test. Hasil data penelitian menunjukkan bahwa rata-rata hasil belajar pada kelas eksperimen adaah 80,04, sedangan rata-rata hasil belajar kelas kontrol adalah 74,24. Berdasarkan hasil uji t test diperoleh thitung = 2,181 dan ttabel = 1,67 dengan taraf signifikansi sebesar 5%, jika thitung > ttabel maka Ha diterima artinya ada perbedaan yang signifikan antara hasil belajar yang menggunakan model pembelajaran POE dengan yang menggunakan metode ceramah. Hal ini juga ditunjukkan pada hasil uji gain, kelas eksperimen memperoleh gain 0,42, sedangkan kelas kontrol memperoleh gain 0,06. Dapat disimpulkan bahwa model pembelajaran POE efektif terhadap hasil belajar materi perubahan wujud benda Kelas IV MI Akhlaqiyah Bringin Semarang.

Item Type: Thesis (Undergraduate (S1))
Uncontrolled Keywords: Model pembelajaran; Hasil belajar; Pembelajaran sains; Sains untuk pendidikan dasar
Subjects: 300 Social sciences > 370 Education > 372 Elementary education > 372.3 Sains untuk pendidikan dasar
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 86232 - Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: Nur Rohmah
Date Deposited: 27 Oct 2017 01:41
Last Modified: 12 Jun 2021 03:06
URI: https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/7432

Actions (login required)

View Item
View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics