Pelaksanaan Kurikulum Bahasa Arab Kelas Enam di Madrasah Ibtidaiyah “Nurul Hidayah” Margohayu Karangawen Demak
Fitriani, Ria (2012) Pelaksanaan Kurikulum Bahasa Arab Kelas Enam di Madrasah Ibtidaiyah “Nurul Hidayah” Margohayu Karangawen Demak. Undergraduate (S1) thesis, IAIN Walisongo.
083211072_Coverdll.pdf - Accepted Version
Download (4MB) | Preview
083211072_Bab1.pdf - Accepted Version
Download (80kB) | Preview
083211072_Bab2.pdf - Accepted Version
Download (155kB) | Preview
083211072_Bab3.pdf - Accepted Version
Download (80kB) | Preview
083211072_Bab4.pdf - Accepted Version
Download (160kB) | Preview
083211072_Bab5.pdf - Accepted Version
Download (46kB) | Preview
083211072_Bibliografi.pdf - Bibliography
Download (57kB) | Preview
Abstract
Tujuan penelitian: untuk mengetahui pelaksanaan kurikulum bahasa arab dan untuk mengetahui faktor penunjang dan faktor penghambat dalam pelaksanaan kurikulum kelas enam di madrasah ibtidaiyah “nurul hidayah” margohayu karangawen demak
Adapun jenis penelitian yang digunakan oleh peneliti yaitu penelitian kualitatif deskriptif. Dan pengumpulan analisis data dengan metode observasi, wawancara dan dokumentasi yang berkaitan dalam pembelajaran bahasa arab: menunjukan hasil penelitian dari pelaksanaan kurikulum bahasa arab kelas enam di madrasah ibtidaiyah “nurul hidayah” seperti pokok dalam pelaksanaan proses pembelajaran bahasa arab yang berjalan secara maksimal dan berhasil dengan baik akan teapi disana masih banyak permasalahan dari sisi komponennya maupun sisi kompetensinya.
Adapun faktor penunjang dalam pelasanaan kurikulum bahasa arab kelas enam di madrasah ibtidaiyah “nurul hidayah” margohayu karangawen demak yaitu faktor motivasi siswa yang tinggi dalam belajar bahasa arab dan keadaan lingkungan karena masyarakat disana masyarakat yang religious.
Faktor penghamabat dalam pelaksanaan kurikulum kelas enam di madrasah ibtidaiyah “nurul hidayah” karangawen demak yaitu adanya siswa yang belum mampu membaca, tidak ada guru bahasa arab yang lulusan dari jurusan bahasa arab , media pembelajaran yang terbatas, dan minimnya pengetahuan guru tentang dasar-dasar bahasa arab.
Item Type: | Thesis (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kurikulum Bahasa Arab; Madrasah Ibtidaiyah |
Subjects: | 300 Social sciences > 370 Education > 372 Elementary education 300 Social sciences > 370 Education > 375 Curriculums |
Divisions: | Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 88204 - Pendidikan Bahasa Arab |
Depositing User: | Nur yadi |
Date Deposited: | 10 Dec 2013 08:15 |
Last Modified: | 10 Dec 2013 08:15 |
URI: | https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/805 |
Actions (login required)
Downloads
Downloads per month over past year